6 Bagian Ayam yang tak Baik bagi Kesehatan, Nomor 4 dan 5 Sering Dikonsumsi

- 22 Januari 2022, 16:53 WIB
Ilustrasi beberapa bagian Ayam yang tak baik bagi kesehatan jika dikonsumsi berlebihan.
Ilustrasi beberapa bagian Ayam yang tak baik bagi kesehatan jika dikonsumsi berlebihan. / Pixabay

KABAR BANTEN - Daging Ayam merupakan salah satu menu favorit keluarga dan hampir setiap rumah makan menawarkannya, terlebih beberapa bagian ayam menjadi kesukaan masyarakat.

Berikut ulasan enam bagian Ayam bisa berpengaruh pada kesehatan, hingga menimbulkan penyakit.

Dikutip dari akun instagram @dokterjsrofficial menyebutkan, beberapa bagian Ayam yang sebaiknya tidak sering-sering dikonsumsi, karena berbahaya.

Pertama, bagian kepala yang sebagian orang menyukai bagian ini karena memiliki sensasi tersendiri ketika menikmatinya.

Namun ternyata, sebagian besar peternak memberi makan Ayam mereka dengan pakan yang dicampur zat kimia yang mengandung logam.

Tentu saja, lama-kelamaan kandungan logam berat tersebut akan menumpuk pada bagian otak Ayam.

Bahkan semakin tua Ayam, maka semakin banyak juga kandungan logamnya, jadi hati-hati ya guys.

Baca Juga: Resep Praktis Ayam Betutu Khas Bali, Sistem Ungkep Empuk dan Meresap, Ala Devina Hermawan 

Kedua, pada bagian leher Ayam terdapat kelenjar getah bening berbentuk benjolan kecil, yang berfungsi sebagai penangkal atau menangkis bibit penyakit yang masuk ke tubuh Ayam.

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: instagram @dokterjsrofficial


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah