Sirih Cina, Banyak Ditemui di Tempat Lembab, Mengejutkan! Ini Manfaat dan Khasiatnya untuk Kesehatan

- 24 Februari 2022, 16:13 WIB
Manfaat dan khasiat daun Sirih Cina yang sering dijumpai di tempat lembab.
Manfaat dan khasiat daun Sirih Cina yang sering dijumpai di tempat lembab. /Kabar Banten/Didin Muhtadin

KABAR BANTEN - Daun Sirih Cina banyak tumbuh saat musim hujan tiba, adapun nama lain dari daun Sirih Cina antara lain tumpangan air, suruhan, sirih bumi, saladaan, rango-rango dan masih banyak lagi nama lain dari Sirih Cina ini.

Sirih Cina ini banyak tumbuh saat musim hujan di pesawahan, kebun, semak-semak bahkan di pekarangan rumah terutama di tempat lembab.

Daun Sirih Cina ini dapat dikonsumsi sebagai lalaban atau diolah menjadi sayur atau bisa juga dibuat jus.

Daun Sirih Cina ini bemanfaat dari mulai daun batang hingga akarnya bisa dimanfaatkan, namun masih banyak yang belum mengetahui manfaat dan khasiat daun sirih china untuk kesehatan.

Daun Sirih Cina mengandung alkoloid, tanim, kalsium oksalat, lemak dan minyak atsirih sehingga sangat baik untuk kesehatan.

Baca Juga: Kopi Mengurangi Risiko Stroke dan Penyakit Jantung? Ini Manfaat dan Cara yang Baik Minum Kopi Bagi Kesehatan

Berikut 19 manfaat dan khasiat daun Sirih Cina untuk kesehatan yang dikutip Kabar Banten dari channel youtube ABIE CHANNEL:

1. Mengobati bisul.

2. Mengobati jerawat.

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: YouTube ABIE CHANNEL


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x