4 Makna Mimpi Digigit Kucing Menurut Primbon, Berikut Penjelasannya

- 4 April 2022, 15:57 WIB
Ilustrasi gambar kucing terkait arti mimpi digigit kucing.
Ilustrasi gambar kucing terkait arti mimpi digigit kucing. /Tangkap layar/pixabay.com/guvo59

Mimpi digigit kucing punya pengertian makna 2 arah yakni makna baik dan buruk. Pertama, makna buruk yang diberikan adalah adanya kejadian yang membuat si pemimpi merasa kurang beruntung atau sering mendapatkan masalah.

Hal ini jika ditinjau secara umum bermaksud untuk menguji manusia tentang seberapa kuat dalam menghadapi masalah.

Memang, masalah itu sering muncul di dunia nyata dan kita tidak seharusnya menghindari masalah tersebut.

Jika memang kita berhasil memecahkannya, maka akan ada sisi baik yang muncul atau istilahnya adalah kebahagiaan dan kepuasan.

Kedua, makna baik yang diberikan adalah adanya pertanda bahwa si pemimpi akan memperoleh sesuatu yang telah ia harapkan.

Secara umum, hal ini menunjukkan adanya keberhasilan yang telah diperoleh si pemimpi, mungkin itu dalam hal pasangan hidup, bisnis, ataupun pendidikan.

Dalam kehidupan nyata, yang namanya sukses dan berhasil tidak akan diperoleh jika hanya menunggu saja. Perlu berusaha sebaik mungkin juga tidak kenal putus asa.

Memang mengejar kesuksesan bukanlah hal mudah sehingga terkadang banyak yang berhenti ditengah jalan karena sering mengalami kegagalan.

Tafsir mimpi digigit Kucing Secara Psikologis.
Penafsiran lain didasarkan pada kondisi psikologis si pemimpi, hal ini dirujukkan pada kondisi emosi apakah bagus atau sedang badmod. Ada beberapa perbedaan dalam mimpi ini, jika bermimpi digigit kucing ketika sedang bahagia maka bisa bermakna baik.

Sebaliknya, jika sedang badmod maka mimpi ini bisa bermakna buruk. Hal ini dijadikan dasar bahwa ketika digigit kucing, kita bisa merasakan kebahagiaan maupun kesedihan.

Maksudnya, ketika digigit kucing namun bahagia maka bermakna ada yang menyukai Anda. Jika digigit kucing namun emosinya buruk maka bisa bermakna ada orang lain yang membenci Anda.
Jadi kita tidak perlu menanggapi mimpi ini terlalu dalam, ambil saja nilai positif yang terkandung didalamnya.

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: Primbon


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah