7 Fakta Unik Tentang Tubuh yang Jarang Diketahui, Penyebab Sariawan Salah Satunya

- 4 Agustus 2022, 13:31 WIB
Ilustrasi seseorang yang mengonsumsi buah lemon untuk memenuhi asupan vitamin C dan menyembuhkan sariawan pada mulut
Ilustrasi seseorang yang mengonsumsi buah lemon untuk memenuhi asupan vitamin C dan menyembuhkan sariawan pada mulut /RyanMcGuire/Pixabay

Keempat, otak merupakan salah satu organ pada tubuh yang paling banyak mengkonsumsi oksigen.
Maka dari itu, ketika tubuh kekurangan oksigen dan dihidrasi, kepala akan terasa pusing, hingga mual.
Bahkan tidak bisa melakukan aktivitas dengan baik, karena otak kekurangan oksigen dan mineral.

Kelima, hal ini penting untuk diketahui banyak orang, sebab kebanyakan mereka melakukan hal ini ketika sedang bercanda.
Pada dasarnya, rasa geli merupakan salah satu peringatan tubuh ketika sedang dalam bahaya.

Baca Juga: Spoiler One Piece 1056, Luffy Tolak Info Robin Tentang Pluton, Loh Kok?

Keenam, porsi makan perempuan lebih banyak dibandingkan laki-laki adalah fakta sebenarnya.
Makanya, kenapa kebanyakan wanita sangat suka dengan ngemil dan membeli jajanan terlalu banyak.
Berbeda dengan laki-laki yang hanya berkeinginan makan makanan berat dengan porsi melimpah.

Ketujuh, adalah sesuatu yang perlu dipahami oleh kalian para wanita yang seringkali kalap ketika berbelanja camilan.
Sehingga, sangat tidak dianjurkan untuk berbelanja ketika perut sedang lapar, karena otak akan mendorong untuk mencari makanan dengan tinggi kalori.***

Halaman:

Editor: Sigit Angki Nugraha

Sumber: Instagram @r.thetic


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x