8 Pertanyaan Asah Otak Tentang Wisata Indonesia, Bisa Jawab?

- 6 Agustus 2022, 09:47 WIB
Salah satu bentuk pertanyaan asah otak tentang wisata
Salah satu bentuk pertanyaan asah otak tentang wisata /Tangkapan layar /YouTube Asah Otak

KABAR BANTEN - Pertanyaan asah otak paling seru dimainkan bersama keluarga.

Sebab asah otak akan menguji seberapa banyak pengetahuan umum kalian.

Kali ini pertanyaan asah otak yang diberikan berkenaan dengan wisata Indonesia, siapa yang bisa jawab? Pasti dia rajin jalan jalan.

Berikut ini ada delapan pertanyaan asah otak tentang wisata Indonesia seperti dikutip Kabar Banten dari YouTube asah otak Sabtu 6 Agustus 2022.

Baca Juga: 20 Nama Bayi Laki Laki Islami Awalan Muhammad Lengkap dengan Artinya Bijaksana, Pintar, dan Rajin Berdoa

Pertanyaan pertama pulau komodo terletak di provinsi?
A. Nusa tenggara timur
B. Nusa tenggara barat
C. Bali
D. Maluku
Jawabannya Nusa tenggara timur.

Pertanyaan kedua total emas yang terdapat di Monas adalah?
A. 37 kilogram
B. 38 kilogram
C. 39 kilogram
D. 40 kilogram
Jawabannya 38 kilogram.

Pertanyaan ketiga satu satunya puncak gunung Indonesia yang punya salju adalah?
A.Gunung Bromo
B. Gunung Krakatau
C. Gunung Rinjani
D. Gunung Jaya Wijaya
Jawabannya Gunung Jaya Wijaya

Pertanyaan keempat jembatan yang jadi icon Kota Palembang adalah?
A. Jembatan Ampera
B. Jembatan Barito
C. Jembatan Suramadu
D. Jembatan Merah putih
Jawabannya Jembatan Ampera.

Halaman:

Editor: Sigit Angki Nugraha

Sumber: YouTube Asah Otak


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x