11 Arti Mimpi Tentang Buaya, No. 10 Merupakan Pertanda Baik dan Kebahagiaan

- 9 Agustus 2022, 19:15 WIB
Illustrasi terkait mimpi tentang buaya/instagram/@sragenkita
Illustrasi terkait mimpi tentang buaya/instagram/@sragenkita /

KABAR BANTEN - Sebagian orang beranggapan mimpi adalah sekedar bunga tidur, namun banyak juga orang berpendapat bahwa mimpi merupakan petunjuk atau sebuah pesan dari alam bawah sadar yang disampaikan untuk si pemimpi.

Anda pernah bermimpi dikejar-kejar buaya?

Buaya merupakan binatang bertubuh besar yang identik dengan sosok yang mengerikan dan menakutkan dengan gigi yang dapat mencabik-cabik mangsanya.

Bermimpi tentang buaya sering dianggap sebagai mimpi yang buruk atau tidak baik, namun umumnya ini tergantung dari alur cerita dalam mimpi.

Mimpi tentang buaya bisa merupakan pertanda baik dan juga bisa pertanda buruk.

Dikutip Kabar Banten dari video youtube channel QANAT NAJIHA, berikut 11 arti mimpi tentang buaya:

1. Arti mimpi melihat buaya yang sangat besar

Artinya mimpi ini pertanda baik, anda akan ada peluang pekerjaan usaha atau bisnis untuk mendapatkan keuntungan yang lebih besar.
Penafsiran lainnya, anda akan melihat seseorang yang punya pengaruh yang sangat besar dalam hal kejahatan.

2. Arti mimpi melihat buaya di sungai
Artinya mimpi ini pertanda tidak baik, akan ada seseorang yang sangat baik kepada anda, akan tetapi hanya berpura-pura baik dengan maksud tertentu bahkan bisa merugikan anda untuk kepentingan pribadinya.

Halaman:

Editor: Yadi Jayasantika

Sumber: YouTube QANAT NAJIHA


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x