Cewek Wajib Tahu, Inilah 10 Penyebab Jerawat Berdasarkan Letaknya

- 4 Januari 2023, 14:50 WIB
Potret ilustrasi jerawat yang berada di dagu seorang cewek, salah satu penyebab jerawat berdasarkan letaknya / Pixabay / Kjerstin_Michaela
Potret ilustrasi jerawat yang berada di dagu seorang cewek, salah satu penyebab jerawat berdasarkan letaknya / Pixabay / Kjerstin_Michaela /

KABAR BANTEN - Inilah penyebab tumbuhnya jerawat berdasarkan letaknya.

Semua orang pasti mengalami jerawat, dimana jerawat sendiri adalah gangguan pada kulit.

Kondisi ini berhubungan dengan produksi minyak (sebum) yang terjadi secara berlebihan.

Baca Juga: Rekomendasi 5 Wisata Alam Terbaik dan Favorit di Medan Sumatera Utara 

Penyebab tumbuhnya jerawat itu berbeda-beda, tergantung pada letaknya.

Salah satu penyebab tumbuhnya jerawat berdasarkan letaknya adalah kandungan minyak berlebih pada pori-pori kulit.

Pada setiap pori-pori kulit, terdapat folikel yang terdiri dari kelenjar minyak dan rambut.

Kulit yang tumbuh jerawat terjadi ketika folikel rambut atau tempat tumbuhnya rambut tersumbat oleh minyak dan sel kulit mati. 

Baca Juga: Ramalan Zodiak Kamis 5 Januari 2023: Anda Punya Kekuatan, Aries, Taurus dan Gemini, Siap-siap Kejutan 

Halaman:

Editor: Sigit Angki Nugraha

Sumber: Instagram @zaidulakbarjsrresep


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x