Waspada! Virus Polio Bisa Sebabkan Kelumpuhan, Kenali Gejala dan Cara Pencegahannya

- 23 Januari 2024, 11:30 WIB
Ilustrasi vaksinasi polio.
Ilustrasi vaksinasi polio. /Freepik/

KABAR BANTEN - Baru-baru ini ada tiga temuan kasus lumpuh layu akibat virus polio.

Dua kasus lumpuh layu ditemukan di Jawa Tengah dan Jawa Timur pada Desember 2023, dan satu kasus lainnya ditemukan di Jawa Timur pada 4 Januari 2024.

Tahukah kamu sebenarnya apa sih polio itu?

Baca Juga: WHO Izinkan Penggunaan Darurat Vaksin Polio Buatan Bio Farma

Berikut informasinya sebagaimana dikutip Kabar Banten dari YouTube IndonesiaBaikID.

Berdasarkan sumber dari Kemenkes polio itu adalah penyakit yang disebabkan oleh jenis virus polio.

Biasanya virus polio itu menyerang sistem saraf dan bisa menyebabkan kelumpuhan mendadak dan cacat seumur hidup.

Lantas bagaimana ciri-ciri dan gejala seseorang terkena virus polio?

Berdasarkan laporan dari Kemenkes hampir 90 persen dari yang terinfeksi tidak mengalami ada gejala.

Halaman:

Editor: Yandri Adiyanda

Sumber: YouTube Indonesia BaikID


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x