Resep Sup Ikan Asam Pedas Sajian Hangat Cocok Untuk Musim Hujan

- 2 Mei 2024, 15:48 WIB
Resep Sup Ikan Asam Pedas Sajian Hangat Cocok Untuk Musim Hujan
Resep Sup Ikan Asam Pedas Sajian Hangat Cocok Untuk Musim Hujan /Instagram /@mariaulfah1357

 

KABAR BANTEN - Musim hujan dengan intensitas curah tinggi saat ini masih terjadi di Indonesia. 

Cuaca tak menentu seperti ini membuat kondisi tubuh mudah sakit. Oleh karena itu harus memilih menu makanan yang mengandung vitamin dan protein.

Baca Juga: Resep Spaghetti Carbonara Ala Italia, Makanan Cafe yang Creamy Gurih Bikin Meleleh Hati

 

Seperti dikutip Kabar Banten dari akun Instagram @mariaulfa1357 berikut resep dan cara membuat Sup Ikan Asam Pedas.


Bahan:

- 1 ekor ikan bandeng/gurame/lainnya
- 1 buah jeruk nipis
- 1 ruas jahe, geprek
- 1 lembar daun salam
- 2 lembar daun jeruk
- 1 batang serai, geprek
- 1 buah tomat, iris
- 1 batang daun bawang, iris
- 10 buah cabe rawit, iris/utuh
- 3 buah belimbing wuluh, iris (bisa diganti air jeruk nipis)
- Garam, gula pasir, merica bubuk
- Air secukupnya
- Minyak untuk menumis

Bumbu halus:

Halaman:

Editor: Maksuni Husen

Sumber: Instagram @mariaulfa1357


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah