Sinopsis Series Diaku Imamku, Tayang Jumat 23 Juli 2021 di Genflix, Yuki Kato Jadi Gadis Tomboy di Pesantren

- 22 Juli 2021, 10:38 WIB
Official poster Diaku Imamku series
Official poster Diaku Imamku series /Tangkapan layar akun Instagram @dracitrasinema

KABAR BANTEN - Diaku Imamku series yang diangkat dari Novel karya Mellyana Dhian dengan judul yang sama.

Series Diaku Imamku diperankan oleh Yuki Kato, Don Coates, Ryuken, Biru Pramudya, dan sederet aktor aktris lainnya.

Dikutip Kabar-Banten.com dari Instagram @dracitrasinema, series Diaku Imamku akan tayang pada 23 Juli 2021 di Genflix

Baca Juga: Sukses Sinetron Ikatan Cinta, Bawa Berkah bagi Pemilik Salon Rambut di Daerah Ini

Series ini menceritakan Aisya si gadis tomboy yang dipaksa untuk masuk pesantren yang diperankan Yuki Kato.

Orang tua Aisya memasukan Aisya ke pesantren dengan harapan agar Aisya bisa berubah jadi sosok yang lebih baik.

Saat bersekolah di SMA Bakti, Aisya dikenal sebagai Murid urakan dan juga tomboy, begitu pula saat ia berada di pesantren.

Baca Juga: Tes Kepribadian: Tiga Gambar ini Ungkap Sifat Asli dan Hal yang Akan Terjadi dalam Hidupmu

Awalnya Aisya terpaksa, namun pikirannya berubah ketika dipertemukan dengan guru pengganti bernama Alif yang diperankan Don Coates.

Halaman:

Editor: Yomanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x