Dari Ujung Sumatera hingga Papua, Waspadai Cuaca Ekstrem 5 Hari ke Depan, 3 Daerah Diantaranya Siaga Banjir

- 15 Agustus 2021, 23:24 WIB
Ilustrasi cuaca ekstrem yang diprediksi melanda daerah di Indonesia dari Sumatera hingga Papua akibat perubahan iklim 5 hari ke depan.
Ilustrasi cuaca ekstrem yang diprediksi melanda daerah di Indonesia dari Sumatera hingga Papua akibat perubahan iklim 5 hari ke depan. /Pixabay

Selain itu, BMKG juga mengamati adanya daerah pertemuan dan perlambatan kecepatan angin (konvergensi) yang memanjang di perairan barat Sumatera Barat dan dari Riau hingga Sumatera Utara yang dapat berkontribusi pada peningkatan pertumbuhan awan hujan.

Adanya kondisi-kondisi dinamika atmosfer tersebut berpotensi meningkatkan pertumbuhan awan hujan pada periode satu minggu kedepan di beberapa wilayah Indonesia.

Baca Juga: Siap-siap Kemungkinan Terburuk Dampak Perubahan Iklim, Bencana Alam Diprediksi Bakal Sering Terjadi

Hujan dengan intensitas sedang dan lebat berpotensi terjadi di wilayah:

1. Aceh

2. Sumatra Utara

3. Riau

4. Kep. Riau

5. Sumatra Barat

6. Jambi

Halaman:

Editor: Yadi Jayasantika

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah