3 Lirik Lagu Populer untuk Peringatan 17 Agustus, Mampu Membangkitkan Semangat 45

- 12 Agustus 2022, 14:59 WIB
Ilustrasi tiga lirik lagu yang paling populer untuk acara 17 Agustus.
Ilustrasi tiga lirik lagu yang paling populer untuk acara 17 Agustus. /Endho/pixabay.com

KABAR BANTEN – Acara peringatan kemerdekan mulai mendekat, ada tiga lirik lagu popular untuk karnaval 17 Agustus, yang mampu membangkitkan semangat 45.

Pada acara 17 Agustus selalu ada karnaval yang diikuti anak-anak sekolah hingga masyarakat umum yang melibatkan diri untuk memeriahkan hari kemerdekaan.

Dalam acara karnaval juga ada tiga lirik lagu yang tidak pernah ketinggalan dinyanyikan atau dikumandangakn lewat pengeras suara, selain untuk menyemarakan tentu juga untuk membangkitkan jiwa nasionalisme.

Dilansir Kabar Banten dari YouTube kumpulan lagu-lagu nasional, berikut tiga lirik lagu yang paling populer untuk acara peringatan 17 Agustus yang mampu membangkitkan semangat 45:

Lirik Lagu 17 Agustus 1945 Ciptaan Husein Mutahar

Tujuh belas Agustus tahun empat lima
Itulah hari kemerdekaan kita
Hari merdeka nusa dan bangsa
Hari lahirnya bangsa Indonesia
Merdeka

Sekali merdeka tetap merdeka
Selama hayat masih dikandung badan
Kita tetap setia tetap sedia
Mempertahankan Indonesia
Kita tetap setia tetap sedia
Membela negara kita

Tujuh belas Agustus tahun empat lima
Itulah hari kemerdekaan kita
Hari merdeka nusa dan bangsa
Hari lahirnya bangsa Indonesia
Merdeka

Sekali merdeka tetap merdeka
Selama hayat masih dikandung badan
Kita tetap setia tetap sedia
Mempertahankan Indonesia
Kita tetap setia tetap sedia
Membela negara kita

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: YouTube Lagu Nasional Indonesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x