5 Tempat Angker di Kuningan Jawa Barat, Salah Satunya di Tempat Wisata yang Lagi Hits

- 7 Oktober 2022, 15:35 WIB
Salah satu tempat yang dianggap angker di Kuningan Jawa Barat.
Salah satu tempat yang dianggap angker di Kuningan Jawa Barat. /Tangkapan layar /YouTube Newa Anja

Berdasarkan cerita dari para pendaki dan warga sekitar pernah ketangkap basah dua ekor macan tutul yang sedang mengelilingi gunung ceremai tersebut.

Selain itu juga, di gunung ceremai ini pernah menjadi tempat bertapanya Nyi Linggi untuk melanjutkan pertapaan sunan gunung jati, namun sebelum berhasil mencapai kedigjayaannya, Nyi Linggi meninggal dunia dan jasad nya ditemukan oleh warga setempat.

Konon katanya Nyi Linggi pernah menampakan diri pada juru kunci maupun pendaki gunung ceremai tersebut.

Cerita lain yang membuat gunung ceremai angker adalah seorang pendaki pernah melihat kuntilanak.

Konon kuntilanak ini sering terlihat, ketika pendaki pendaki mengambil pendakian jalur batu rindang, dan biasanya sering diawali dengan bau kemenyan.

Salah satu paling terkenal di gunung ceremai ini adalah suara gamelan misterius yang sering terdengar para pendaki, dan jika bersikeras untuk mencari suara gamelan tersebut, maka pendaki itu akan tersesat dan berpisah dari rombongan.

Demikianlah 5 tempat mistis atau angker di Kuningan Jawa Barat.***

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: YouTube Newa Anja


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah