6 Konser Gratis di Jabodetabek 4-5 November 2023, Tiara Andini, Iwan Fals, Vierratale hingga The Changcuters

- 3 November 2023, 16:03 WIB
Poster List Konser Gratis di Jabodetabek Minggu Ini.
Poster List Konser Gratis di Jabodetabek Minggu Ini. /Instagram @jktcreativemedia

Acara ini menghadirkan Bilal Indrajaya, Perunggu, dan Alessa sebagai special performancenya. Simak rundown-nya di bawah ini.

- Jumat, 3 November 2023
Invitation + Open For Public
Bazaar start pukul 12.00 - 21.00 WIB
Special performance by Bilal Indrajaya

- Sabtu, 4 November 2023
Open For Public
Bazaar start pukul 09.00 - 21.00 WIB
Special performance by Perunggu

- Minggu, 5 November 2023
Open For Public
Bazaar start pukul 09.00 - 21.00 WIB
Special performance by Alessa

Untuk bisa masuk, kamu hanya perlu mem-follow akun Instagram @scbdpark. Di sana, kamu juga bisa temukan informasi selengkapnya.

5. Fruit Tea World Festival

Fruit Tea World Festival dengan tag line "Waktunya Step Up dan Go Beyond Bareng" merupakan rangkaian acara Grand Final Competition & Special Performance yang berlangsung pada 4 November 2023 di Kota Kasablanka Parking Area.

Acara ini bakal menghadirkan Vierratale dan MALIQ D'ESSENTIALS sebagai special guest star-nya. Di sini juga bakal ada Lomba Sihir dan Friday Noraebang!

Untuk info lebih lengkapnya bisa kunjungi laman www.fruitteaworld.com atau Instagram @fruitteasosroID.

6. Festivibes "Now Boarding: Final Call"

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: Instagram @jktcreativemedia


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah