10 Tempat Wisata di Puncak Bogor, Terbaik, Anda pasti Suka

- 4 Juli 2022, 17:10 WIB
Illustrasi terkait tulisan tempat wisata di Puncak Bogor/Instagram/@cimorydairyland.puncak
Illustrasi terkait tulisan tempat wisata di Puncak Bogor/Instagram/@cimorydairyland.puncak /

Agrowisata Gunung Mas terletak di daerah ketinggian 800 sampai 1200 di atas permukaan laut, merupakan agrowisata yang dikelola oleh pemerintah.

Suhu rata-rata berkisar antara 12 sampai 22 derajat Celcius Itulah sebabnya area ini sangat cocok digunakan sebagai pelepas kejenuhan rutinitas.

Sebagai destinasi terkenal di Puncak banyak wahana yang bisa dinikmati ketika berada di sini dimulai dari berkeliling kebun teh, naik kuda, berkunjung ke pabrik teh, kegiatan outbound, terbang layang, motocross mini, jelajah ekstrim dengan offroad komodo, dan mengendarai ATV di kebun teh.

Fasilitas yang tersedia adalah penginapan ada yang berbentuk wisma bungalow pondokan ataupun villa selain itu juga ada aula serbaguna berkapasitas hingga 250 orang.

Adanya lapangan sepak bola dan tenis semakin melengkapi fasilitas di agrowisata ini.

4. Bukit gantole Puncak

Bukit gantole Puncak, berlokasi di kawasan Gunung Mas, Bogor.

Bukit ini terkenal memiliki pemandangan yang sangat menarik. Bagi Anda yang suka tantangan dan menguji adrenalin, tidak ada salahnya untuk mencoba paralayang pada bukit gantole.

Dengan bermain paralayang, Anda akan menikmati alam dari ketinggian kurang lebih 1300 mdpl durasi.


Bermain paralayang kurang dari 10 menit, akan tetapi dengan waktu yang singkat Anda akan dimanjakan dengan pemandangan yang sangat luar biasa indah.

Halaman:

Editor: Maksuni Husen

Sumber: YouTube Republik Wisata


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x