Rekomendasi SNBT 2023, Berikut Daftar Jurusan Sepi Peminat Universitas Malikussaleh Aceh

- 25 Februari 2023, 07:17 WIB
Rekomendasi SNBT 2023, ini jurusan sepi peminat di Universitas Malikussaleh / Dok Universitas Malikussaleh
Rekomendasi SNBT 2023, ini jurusan sepi peminat di Universitas Malikussaleh / Dok Universitas Malikussaleh /

KABAR BANTEN - Universitas Malikussaleh Aceh merupakan  salah satu universitas negeri yang berada di Blang Pulo Kecamatan Muara Satu Kota Lhokseumawe yang bisa menjadi rekomendasi lulusan SLTA masuk PTN melalui jalur Seleksi Nasional Berdasarkan Tes atau SNBT 2023.

Bagi calon mahasiswa yang berminat ingin masuk Universitas Malikussaleh melalui jalur SNBT 2023 perlu memperhatikan jurusan yang disediakan.

Jurusan di Universitas Malikussaleh bisa menjadi pilihan bagi calon mahasiswa mengikuti SNBT 2023 salah satunya jurusan yang sepi peminat agar peluang masuk lebih besar.

Baca Juga: Universitas Sumatera Utara Tawarkan 63 Jurusan di SNBT 2023, Cek Jurusan Sepi Peminat dan Banyak Diminati

Berikut jurusan sepi peminat dan daya tampung di Universitas Malikussaleh yang bisa menjadi rekomendasi kamu pada SNBT 2023, dikutip Kabar Banten dari laman snpmb.bppp.kemdikbud.go.id :

1. Pendidikan Vaksional Teknik Mesin
Memiliki daya tampung : 24
Peminat : 27

2. Pendidikan Fisika
Memiliki daya tampung : 48
Peminat : 44

3. Pendidikan Kimia
Memiliki daya tampung : 44
Peminat : 42

4. Teknik Material
Memiliki daya tampung : 48
Peminat : 33

Halaman:

Editor: Maksuni Husen

Sumber: snpmb.bppp.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x