Tingkatkan PDRB, Bupati Lebak Bangun Jalan Lebak Tengah Sepanjang 10 Km

- 15 Juni 2021, 11:45 WIB
Caption Bupati Lebak Iti Octavia Jayabaya beserta jajarannya mengecek pengerjaan pembangunan jalan di wilayah tengah Kabupaten Lebak, Senin, 14 Juni 2021.
Caption Bupati Lebak Iti Octavia Jayabaya beserta jajarannya mengecek pengerjaan pembangunan jalan di wilayah tengah Kabupaten Lebak, Senin, 14 Juni 2021. /Dokumentasi Dinas PUPR Lebak

"Insyaallah mungkin juga akan imspeksi juga jalan Cimampang, Kecamatan Panggarangan. Doakan dan juga mohon berikhtiar bersama semoga ini bisa selesai tepat waktu dan juga tidak ada hambatan," katanya menambahkan. 

Baca Juga: Usulkan Perubahan Perda RTRW Kabupaten Lebak, Iti Octavia Jayabaya: Upaya Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat

Bupati Lebak Iti Octavia Jayabaya mengungkapkan, lokasi wilayah tengah Kabupaten Lebak pemandangannya cukup Indah. 

"Menurut survey statistik bahwa di wilayah tengah ini penyumbang PDRB (Produk Domestik Regional Bruto) paling rendah di Kabupaten Lebak," katanya. 

Plt Asda II Setda Lebak menuturkan, Bupati Lebak Iti Octavia Jayabaya melakukan monitoring dan evaluasi pengerjaan pembangunan jalan di wilayah tengah Kabupaten Lebak, pada hari Senin, 14 Juni 2021.

"Adapun ruas jalan yang di cek itu mulai dari ruas jalan Aweh-Mekarjaya-Cikapek-Leuwidamar-Bojongmanik-Cirinten-Pasar Kupa-Cigemblong-Cikate-Sobang-Hariang-Ciminyak. Alhamdulilah kegiatan monev berjalan lancar," katanya.***

Halaman:

Editor: Yandri Adiyanda

Sumber: Instagram @viajayabaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x