Penerimaan CPNS Kabupaten Serang, Satu Peserta SKB Positif Covid-19

- 6 Oktober 2020, 17:07 WIB
Ilustrasi SKB CPNS 2019
Ilustrasi SKB CPNS 2019 //PRFM

Disinggung banyak tidaknya peserta yang memiliki suhu tubuh tinggi saat diperiksa sebelum masuk ruangan tes ia mengatakan tidak ada. "Enggak (Banyak yang suhu tubuhnya tinggi)," ucapnya.

Tes dilakukan sejak pukul 06.30 hingga pukul 16.00 di salah satu hotel di Kota Serang. Setiap sesi membutuhkan waktu sekitar 210 menit atau 3,5 jam. Waktu tersebut dihabiskan untuk registrasi hingga pelaksanaan tes.***

Halaman:

Editor: Yomanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah