Begini Ospek Mahasiswa STISIP di Masa Pandemi Covid-19

- 10 Oktober 2020, 15:47 WIB
Sejumlah Calon Mahasiswa Sekolah‎ Tinggi Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (STISIP) Banten Raya antre mencuci tangan saat mengikuti kegiatan Ospek di Kampus, Sabtu  10 Oktober 2020. ‎
Sejumlah Calon Mahasiswa Sekolah‎ Tinggi Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (STISIP) Banten Raya antre mencuci tangan saat mengikuti kegiatan Ospek di Kampus, Sabtu 10 Oktober 2020. ‎ /Ade Taufik/

"Kita  akan bekali kalian dengan enterpreneur agar kalian bisa mandiri, tidak selalu mengandalkan kepada orang tua," tuturnya.

Baca Juga: Akibat Jalan Licin, Kendaraan Dinas RSUD Malingping Terguling

Ia berpesan kepada para calon mahasiswa agar selama belajar di kampus untuk menanamkan tinta emas. 

Ditempat sama, Ketua BEM STISIP Banten Raya, Novi Oktaviani mengharapkan agar para calon mahasiswa mengikuti organisasi yang ada di kampus ini  baik yang internal maupun non internal. ‎

"Saya berharap calon mahasiswa ikut dalam organisasi kampus, ikut aktif khususnya mahasiswa murni," tuturnya.

Baca Juga: Razia Tempat Hiburan Malam di JAR, Wali Kota Cilegon Temukan Ini

Sementara itu, Anggota DPR RI Komisi I, dari Fraksi Demokrat, Rizky Aulia Rahma Natakusuma sebagai pemateri menyatakan  kesiapan milenial menghadapi era globalisasi merupakan perubahan sosial pada skala lintas batas.

Di mana suatu negara, wilayah dan masyarakat saling terkoneksi satu sama lain baik  dalam bidang ekonomi, politik, serta sosial budaya. 

"Jadi untuk menghadapi globalisasi ini  kita harus networking atau memiliki jaringan, loyalitas, idealisme dan kerja nyata," katanya.***

 

Halaman:

Editor: Yomanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x