Pilkada Kota Cilegon 2020: Bocoran Materi Helldy-Sanuji pada Debat Kandidat Perdana

- 21 November 2020, 14:51 WIB
Helldy Agustian dan Sanuji Pentamarta.
Helldy Agustian dan Sanuji Pentamarta. /Himawan Sutanto/

Pertumbuhan dunia pendidikan di Kota Cilegon pun, ikut menyumbang angka pengangguran. Selain jumlah sekolah menengah pertama dan atas yang terbilang mandeg, kurikulum lembaga pendidikan lanjutan atau tempat perkuliahan di kota baja ini, rata-rata bukanlah yang dibutuhkan industri.

"Sekolah menengah pertama dan atas sangat sedikit. Sehingga tidak bisa menampung lulusan SD. Lalu universitas dengan jurusan industri, di Cilegon itu hanya ada FT Untirta. Selebihnya jurusan manajemen. Inilah yang harus diubah," ujarnya.

"Saya punya rencana untuk memperbanyak sekolah menengah pertama dan atas. Juga mendorong agar universitas dengan jurusan industri diperbanyak di Kota Cilegon," lanjut Helldy.***

Halaman:

Editor: Kasiridho


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x