Berilmu, Tangguh, Berharga Bagai Permata, 2 – 3 Kata Islami Modern Awalan C dan Y, Ini 40 Nama Bayi Perempuan

31 Juli 2022, 17:28 WIB
Illustrasi terkait nama bayi perempuan berilmu/instagram/@tayssaborgesfotografia /

KABAR BANTEN – Berikut rangkaian nama bayi perempuan terdiri dari 2 – 3 kata Islami modern awalan C dan Y, antara lain bermakna; cantik, berilmu, tangguh, berharga, bagai permata, baik hati, bersinar dan bercahaya, penuh kebaikan, penuh kasih sayang, dan banyak lagi makna mulia dan menginspirasi lainnya.

Rangkaian nama bayi perempuan ini sangat layak jadi inspirasi karena bernuansa Islami yang tentunya merupakan rekomendasi terbaik yang mengandung doa mulia dan harapan terbaik.

Selain bernuansa Islami, inspirasi nama bayi perempuan ini juga berbalut kata modern yang tentunya sesuai dengan era kekinian.

Nama ini merupakan doa mulia dan harapan terbaik ayah bunda, diharapkan bayi perempuan bisa tumbuh dan berkembang menjadi pribadi yang cantik, tangguh, penuh kebaikan dan sifat-sifat terpuji lainnya.

Dikutip Kabar Banten dari video youtube channel DEA AmanDa dan Media Nusa, berikut 40 nama bayi perempuan terdiri dari 2 – 3 kata Islami keren awalan C dan Y:

1. Candy Amalina Ghaisana
Anak perempuan cantik, manis selalu bahagia.

2. Carina Nazihah
Anak perempuan cantik dan selalu terbebas dari hal-hal buruk.

3. Carmela Aini Kasmira
Anak perempuan cantik yang cinta damai.

4. Carmelia Aisya Saraswati
Anak perempuan berharga bagai emas dan permata karena ramah dan pintar.

5. Carnelian Nuraini
Anak perempuan dengan mata indah bagai batu permata merah.

6. Chairunnisa Salsabila Putri
Anak perempuan anggun nan cantik bagai musim semi.

7. Chayra Fayyola Nadhifa
Anak perempuan yang memiliki pribadi yang baik dan hati yang tulus dan bersih.

Baca Juga: Lahir Muharram, Ini 71 Nama Bayi Laki Laki dan Perempuan, 2 – 3 Kata Islami, Terpuji, Penyayang, Mulia, Cerdas

8. Caeli Lisa Shakila
Anak perempuan cantik, suci bagai air mata dari surga.

9. Cahaya Kamila
Anak perempuan cantik yang bersinar sempurna.

10. Cahaya Salsabila
Anak perempuan bersinar dari mata air surga.

11. Cadila Amelia Basmara
Anak perempuan sangat cantik, tangguh, mempesona.

12. Calista Athaya Armaria
Anak perempuan cantik jelita yang selalu gembira.

13. Calya Azalia Arsy
Anak perempuan yang dilindungi oleh penguasa Arsy atau kerajaan Allah SWT.

14. Calya Salsabila
Anak perempuan cantik bagai mata air dari surga.

15. Candramurti Indriati
Anak perempuan cantik, bercahaya bagai rembulan.


16. Cheria Arundati Isnaini
Anak perempuan kedua yang selalu ceria, energik dan bahagia.

17. Cheria Sahirah
Anak perempuan cantik, bersih, selalu ceria dan bahagia.

18. Chiara Raihanah
Anak perempuan cantik yang memiliki kebaikan hati dan selalu bercahaya terang.

19. Chiara Rahmatiah
Anak perempuan cantik yang memiliki cahaya kasih sayang.

Baca Juga: 4 Cara Menemani Anak Belajar di Rumah Agar Lebih Berprestasi, No. 4 Sederhana Tapi Sangat Penting dan Berkesan

20. Cinta Aurin Rahima
Anak perempuan penuh kasih sayang semurni emas yang merupakan rahmat dari Allah SWT.

21. Cinta Fauzy Habibah
Anak perempuan penuh kasih sayang yang selalu menyenangkan dengan rasa cinta.

22. Citra Shanessa Armany
Anak perempuan cantik yang selalu berahlak baik.

23. Clarice Celine Emilia
Anak perempuan yang cerah ceria, energik dan bercahaya seperti rembulan.

24. Clarissa Sabrina Khairy
Anak perempuan cantik yang memiliki kesabaran yang baik.

25. Cordelia Khansa Rafani
Anak perempuan baik hati, energik, hangat, selalu bahagia dan kaya raya.

26. Yasyfi Fadilah Munirah
Anak perempuan tangguh, unggul sebagai penerang dan pengobat hati.

27. Yumna Nur Fahimna
Anak perempuan cantik yang bernasib baik, penuh cahaya dan berilmu.

Baca Juga: Mulia, Lembut, Berkharisma Bagai Belahan Jiwa, 2 - 3 Kata Islami Awalan Q, Inilah 34 Nama Bayi Perempuan

28. Yasmine Halwatuzahra
Anak perempuan yang cantik dan harum bagai bunga yang indah.

29. Yafiah Talita Hasna
Anak perempuan yang cantik penuh kebaikan.

30. Yuza Naisya Afsheena
Anak perempuan yang membawa kebahagiaan, memberi nasehat berharga dan bersinar seperti bintang.

31. Yura Faraza Nurlinda
Anak perempuan yang anggun, sukses dan bersinar.

32. Yuna Zhafira Humaira
Anak perempuan cantik dan pipinya kemerah-merahan yang membawa keberuntungan dan menjadi pemimpin tangguh.

33. Yantina Rahma Fadhilla
Anak perempuan yang lembut, baik hati dan mempunyai banyak kelebihan.

34. Yolanda Talita Safaluna
Anak perempuan muda yang cantik, bersinar dan tenang.

35. Yola Naura Zahra
Anak perempuan yang cantik, bersinar, bercahaya.

36. Yelvita Madina Faranissa
Anak perempuan yang beruntung, cantik dan selalu bahagia.

37. Yovela Syarifah Anindita
Anak perempuan penuh kebahagiaan yang rupawan, cerdas dan berilmu.

38. Yura Zakia Kaamila
Anak perempuan yang anggun selalu riang gembira, sempurna dan berfikiran cemerlang dan berilmu.

39. Yasmine Shafa Zunaira
Anak perempyan yang cantik dan harum bagai bunga dua surga dan menyenangkan.

40. Yelvita Nadya Haafizhah
Anak perempuan yang mengawali sesuatu dengan hal yang mulia dan bisa menjaga kehormatan.

Demikian rangkaian nama bayi perempuan terdiri dari 2 – 3 kata Islami modern awalan C dan Y, antara lain bermakna; cantik, berilmu, tangguh, berharga, bagai permata, baik hati, bersinar dan bercahaya, penuh kebaikan, penuh kasih sayang, dan banyak lagi makna mulia dan menginspirasi lainnya.

Semoga bermanfaat.***

Editor: Yadi Jayasantika

Sumber: Youtube Media Nusa YouTube DEA AmanDa

Tags

Terkini

Terpopuler