4 Makna Inna lillahi Wa Inna Ilaihi Rojiun, Kalimat Istirja Pembuka Kabar Duka, Kini Makin Ramai Terdengar

- 24 Juli 2021, 11:57 WIB
Ilustrasi kabar duka,Mahfud MD Sampaikan Kabar Duka, Bambang Purwoko Anggota TGF dan Dosen UGM Meninggal Dunia
Ilustrasi kabar duka,Mahfud MD Sampaikan Kabar Duka, Bambang Purwoko Anggota TGF dan Dosen UGM Meninggal Dunia /PIXABAY

Dalam hadis Rasulullah saw bersabda:

قَالَ عَلَيْهِ الصَّلَاةُ وَالسَّلَامُ: إذَا أَحَبَّ اللهُ عَبْدًا ابْتَلَاهُ بِبَلَاءٍ لَا دَوَاءَ لَهُ، فَإِنْ صَبَرَ اجْتَبَاهُ، وَإِنْ رَضِيَ اصْطَفَاهُ

Idzaa ahabballaahu ‘abdan ibtalaahu bibalaain laa dawaa a lahu fain shabara ijtabaahu wain radhiaishtafahu

Artinya: “Apabila Allah menginginkan mencintai hambanya maka maka Allah akan menguji dengan ujian yang tidak ada penawarnya, jika ia bersabar maka ia memilihnya dan jika dia ridha maka Allah akan memilihnya.”

Baca Juga: Kabar Duka dari Pandeglang, Seorang Penumpang Sepeda Motor Tewas Tertimpa Talang Air Cihuir Saketi

4. Mengendalikan Emosi

Ketika ditimpa musibah, tetapi masih saja tenang dan tegar, orang itu patut untuk dipuji. 

Di samping telah mengalahkan rasa sakit yang mendalam, juga telah mampu mengendalikan hawa nafsu atau emosinya.***

Halaman:

Editor: Yadi Jayasantika


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x