15 Nama Bayi Perempuan Islami 2 Kata Bermakna Cantik, Penuh Cinta dan Anugerah

- 6 Juni 2022, 06:40 WIB
Ilustrasi terkait 15 nama bayi perempuan islami 2 kata bermakna cantik, penuh cinta dan anugrah.
Ilustrasi terkait 15 nama bayi perempuan islami 2 kata bermakna cantik, penuh cinta dan anugrah. /Pexels / Natalie./

KABAR BANTEN - Rekomendasi bagi orangtua yang sedang mencari nama bayi perempuan bernuansa islami.

Dalam artikel ini terdapat rangkaian nama bayi perrmpuan bernuansa islami yang bermakna penuh cinta.

Berikut rekomendasi 15 nama bayi perempuan islami 2 kata bermakna cantik, penuh cinta dan anugrah, sebagaimana dikutip Kabar Banten dari channel youtube galeryzea.

Baca Juga: 50 Nama Bayi Laki-laki Keren, Indah, Memikat Hati dari Bahasa Inggris

1. SHALINAZ FILIZ.

Artinya perempuan yang penuh cinta dan selalu memancar.

- Shalinaz = penuh cinta.
- Filiz = memancar.

2. EMIRE HALIME.

Artinya putri kerajaan yang lemah lembut.

- Emire = putri kerajaan.
- Halime = lemah lembut.

3. TSAMARA FAIRUZAH.

Artinya perempuan seperti embun pagi yang berharga.
- Tsamara = embun.
- Fairuzah = berharga.

4. HAVVA MEHRUNISA.

Artinya perempuan yang hidup dengan penuh kecantikan.

- Havva = perempuan yang hidup.
- Mehrunisa = cantik.

5. DILARA FARHANDAH.

Artinya perempuan yang cantik, bahagia dan beruntung.

- Dilara = cantik, menarik
- Farhandah = bahagia beruntung.

6. SELYN NAWALIA.

Artinya perempuan yang penuh cinta dan anugrah.

- Selyn = penuh cinta.
- Nawalia = Anugrah.

7. AZQILA LUNARA.

Artinya perempuan yang cerdas dan penuh perasaan.

- Azqila = cerdas.
- Lunara = penuh perasaan.

8. HURI SHALINAZ.

Artinya bidadari surga yang tercinta.

- Huri = bidadari surga.
- Shalinaz = yang tercinta.

9. TSAMARA MAYYADAH.

Artinya perempuan yang penuh suka cita dan energik.

- Tsamara = penuh suka cita.
- Mayyadah = energik.

10. EFRINA HARIKA.

Artinya perempuan dari alam semesta yanh kuat.

- Efrina = alam srmesta.
- Harika = kuat.

11. AZRA NAWARAH.

Artinya perempuan suci yang bercahaya dan bersinar.

- Azra =perempuan suci.
- Nawarah = bercahaya.

12. HULYA GONA.

Artinya perempuan yang menawan dan pintar.

- Hulya = menawan
- Gona = pintar.

13. ILKE NAYLA.

Artinya perempuan yang memiliki penerang kehidupan dan suci.

- Ilke = penerang kehidupan.
- Nayla = suci.

14. YILDIS NAWALIA.

Artinya bintang yang penuh anugrah.

- Yildis = bintang.
- Nawalia = penuh anugrah.

15. FERIHA SEZEN.

Artinya perempuan yang selalu gembira harum seperti bunga mawar.

Baca Juga: 18 Nama Bayi Perempuan Islami Cantik dan Indah dari Bahasa Arab Beserta Artinya

- Feriha = selalu gembira.
- Sezen = bunga mawar.

Demikianlah rekomendasi 15 nama bayi perempuan islami bermakna cantik, penuh cinta dan anugerah. Semoga menjadi inspirasi bagi orangtua untuk nama sang buah hati.***

Editor: Rifki Suharyadi

Sumber: youtube galeryzea


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah