6 Ciri Shalat Bersama Setan, Bukan hanya Tak Fokus dan Tergesa-gesa, Termasuk Jika Merasakan Ini Setelah Wudhu

- 2 Agustus 2022, 00:12 WIB
Ilustrasi -  Dari 6 ciri shalat bersama setan, diantaranya adalah merasakan sesuatu setelah wudhu.
Ilustrasi - Dari 6 ciri shalat bersama setan, diantaranya adalah merasakan sesuatu setelah wudhu. /Mas Vathon/Pexels

1. Tidak fokus

Inilah ciri-ciri orang yang shalat bersama setan, yaitu tidak fokus.

Saat shalat tidak fokus, juga merupakan salah satu pertanda bahwa setan sedang bersamanya.

Tidak fokus bisa saja disebabkan hal-hal yang dapat mencuri perhatian saat shalat.

Misalnya karena HP berdering, was-was mobil yang sedang diparkir, dan lain sebagainya.

Seperti hadits yang diriwayatkan oleh Aisyah Radhiallahu Anhu:

"Saya bertanya kepada Rasulullah tentang hukum menengok ketika shalat. Rasulullah Shallallahu Alaihi Wasallam menjawab, itu adalah ciri-ciri setan atas shalat seorang hamba". (HR. Bukhori).

 2. Tergesa-gesa 

Dalam sebuah hadits Rasulullah Shallallahu Alaihi Wasallam bersabda: "Sejahat-jahatnya pencuri, adalah mencuri dari shalatnya".

Para sahabat bertanya: "Wahai Rasulullah, bagaimana mencuri dari shalat?".

Halaman:

Editor: Yadi Jayasantika

Sumber: YouTube Al Youm Channel


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah