1549852

Bijaksana, Cerdas hingga Berbudi Luhur, Makna 55 Nama Bayi Laki-Laki Islami Jawa Sansekerta Terbaru

- 9 September 2022, 22:41 WIB
Ilustrasi nama bayi laki-laki islami jawa sansekerta terbaru aestetik berwibawa dan bermakna bijaksana, cerdas hingga berbudi luhur.
Ilustrasi nama bayi laki-laki islami jawa sansekerta terbaru aestetik berwibawa dan bermakna bijaksana, cerdas hingga berbudi luhur. /Pixabay

36. Hayza Yudhistira
Maknanya laki-laki berpendirian kuat yang membawa keberuntungan.

37. Hardhan Abinawa
Maknanya laki-laki istimewa dan terpuji yang mendatangkan kekayaan.

38. Haytham Affandra Lucano
Maknanya laki-laki gesit bagai elang dan berjiwa pemimpin yang berkepribadian hangat.

39. Haziqa Bagaskara
Maknanya laki-laki cerdas yang membawa cahaya kehidupan.

40. Hashif Bayanaka
Maknanya laki-laki istimewa yang berjiwa pemberani.

41. Hanan Chandrakanta
Maknanya laki-laki penuh kasih sayang yang semangat meraih cita-cita.

42. Haldis Danendra Madhava
Maknanya laki-laki pantang menyerah dan berjiwa pemimpin yang penuh semangat menjalani hidup.

43. Haidar Niaz Sarfaraz
Maknanya laki-laki saleh dan berjiwa pemimpin yang gagah berani.

44. Harsh Zivan Ranjan
Maknanya laki-laki berbudi pekerti luhur dan berahlak terpuji yang selalu gembira.

45. Indra Azam Ravindra
Maknanya laki-laki bijaksana yang berjiwa agung dan tangguh.

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: Kamus Arti Nama


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah