5 Cara Memberi Nama Bayi, Disunnahkan Dalam Islam

- 28 November 2022, 19:41 WIB
Ilustrasi 5 cara memberi nama bayi yang disunnahkan dalam Islam.
Ilustrasi 5 cara memberi nama bayi yang disunnahkan dalam Islam. /Tangkap layar instagram nama.buahhati

Selain itu memberi nama anak yang dapat membuat perselisihan saudara juga makruh hukumnya, maksudnya nama berpotensi olok olokan bagi anak tersebut kedepannya.

Seperti yang disebutkan dalam Alquran Al-araf ayat 180 yang artinya.

 "Dan Allah memiliki Asmaul Husna (nama nama yang terbaik) maka mohonlah kepada-Nya dengan menyebut nama Asmaul Husna itu dan tinggalkanlah orang orang yang menyalahartikan nama nama-Nya. Mereka kelak akan mendapat balasan terhadap apa yang mereka kerjakan."

5. Nasab seorang anak berasal dari seorang Ayah.

Nasab atau garis keturunan seorang anak harus berasal dari seorang Ayah, karena di akhirat Allah akan memanggil nama nama seorang muslim diikuti dengan nama ayahnya.

Baca Juga: 25 Inspirasi Nama Bayi Perempuan Islami Terbaik Awalan Huruf M bermakna Bidadari, Cantik dan Pembawa Kedamaian

Seperti bin untuk anak laki laki dan binti untuk anak perempuan. Seorang ayah dibebankan nama baiknya dengan mengikuti aturan syariat yang mengacu pada bahasa arab.

Dengan demikian orangtua tidak akan membahayakan anaknya dengan memilih nama yang buruk. 

Salah satu cara untuk memberi nama anak yang baik, penting juga untuk menyematkan nasab untuk nama yang akan diberikan kepada anak.

Jadi, itulah tadi 5 cara memberi nama anak sesuai yang disunahkan dalam Islam. Semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Yadi Jayasantika

Sumber: YouTube Islampos


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x