Cantik, Seperti Ratu, Cerdas, dan Salehah, Makna 95 Nama Bayi Perempuan Islami Jawa Sansekerta Modern Terbaru

- 17 Februari 2023, 05:27 WIB
Ilustrasi nama bayi perempuan islami bahasa palestina, jawa, dan modern terbaru, yang aestetik, cantik, seperti ratu, cerdas, hingga salehah, dua kata dan tiga kata.
Ilustrasi nama bayi perempuan islami bahasa palestina, jawa, dan modern terbaru, yang aestetik, cantik, seperti ratu, cerdas, hingga salehah, dua kata dan tiga kata. /pexels.com/Gustavo Fring

29. Asasina Kameko
Artinya perempuan yang haus ilmu pengetahuan dan berparasaan tajam.

30. Annapurna Ghaitsanah Noura
Artinya perempuan yang mendatangkan kemakmuran dan kesejukan hati serta berpengetahuan luas.

31. Wafiqah Chalondra Abhista
Maknanya perempuan sukses dan cerdas yang menjadi harapan orang tua.

32. Wafa Albertina
Maknanya perempuan setia yang berhati mulia dan cerdas.

33. Wafiyyah Nauval Bhanumati
Maknanya perempuan cantik laksana bunga mekar yang setia dan banyak dikenal orang.

34. Warda Navulia Bimala
Maknanya perempuan cantik bagai bunga mawar yang berpikiran cemerlang dan berhati bersih.

35. Wafiqah Albertyna
Maknanya perempuan berhati mulia dan cerdas yang mendatangkan kesuksesan.

36. Widad Ambaruruti
Maknanya perempuan cerdas dan penuh cinta yang mengharumkan nama keluarga.

37. Wisal Anggia Chaundra
Maknanya perempuan penuh cinta, berparas anggun bagai bulan purnama yang mendatangkan keberuntungan.

38. Yashfa Anggiana
Maknanya perempuan berjiwa adil yang mendatangkan kebaikan.

39. Yasmin Gaizka Dahayu
Maknanya perempuan cantik dan berhati bersih bagai bunga melati yang mendatangkan kesuksesan.

40. Yeira Aufaa Dayita
Maknanya perempuan cerdas yang membawa cahaya kebaikan dan kasih sayang.

41. Yusra Gisaka
Maknanya perempuan cerdas yang berpenampilan indah.

42. Yalina Novalei
Maknanya perempuan berhati lembut yang cemerlang laksana bintang.

43. Zoya Klarizsa Devita
Maknanya perempuan berjiwa pemimpin dan penyayang yang berpikiran cerdas.

44. Zahrah Layria Dheandita
Maknanya perempuan berparas cantik dan berpikiran cemerlang yang menjadi kesayangan keluarga.

45. Zakiyyah Nurazzahrah
Maknanya perempuan berhati bersih yang mendatangkan kebahagiaan.

46. Zahirah Reandra
Maknanya perempuan pembawa cahaya kehidupan yang bijaksana.

47. Zada Rifayya Divyanisa
Maknanya perempuan cerdas yang mendatangkan keberuntungan dan kesuksesan hidup.

48. Zarmisha Aryesti
Maknanya perempuan cantik dan anggun bagai bunga emas yang berpikiran cerdas.

49. Zainab Ghaizka Ekani
Maknanya perempuan berhati baik yang cerdas dan istimewa.

50. Zubaidah Adzkiya Fraurora
Maknanya perempuan istimewa yang cerdas dan berkepribadian hangat.

51. Zaina Mika Adhisti
Maknanya perempuan berparas cantik dan cerdas yang berkepribadian hangat.

52. Zoona Arzetti Calya
Maknanya perempuan sempurna dan bijaksana yang mendatangkan keberuntungan .

53. Zivah Klarika
Maknanya perempuan cerdas yang menerangi jalan kehidupan.

54. Zahratul Oktaviana
Maknanya perempuan cantik bagai bunga mekar yang mendatangkan kesuksesan.

55. Zahra Anggi Deepika
Maknanya perempuan cantik bagai bunga mekar yang cerdas dan penuh cahaya kebaikan.

56. Zemira Alohi Elaina
Maknanya perempuan cerdas dan berhati terang yang membawa kebaikan.

57. Zaleekhah Dahayu
Maknanya perempuan berpikiran cerdas yang membawa keberuntungan.

58. Zalika Giska Bayuni
Maknanya perempuan berparas cantik dari keluarga baik-baik yang membawa kesuksesan hidup.

59. Zahida Hilna Finola
Maknanya perempuan salehan yang cerdas dan berjiwa adil.

60. Zafra Martiana
Maknanya perempuan berjiwa penolong yang mendatangkan keberuntungan.

61. Zarina Nabiha
Maknanya perempuan cerdas yang cantik dan anggun laksana seorang ratu.

62. Zaria Azri Garvita
Maknanya perempuan cantik dan cerdas yang pandai bersyukur.

63. Zaneta Aine Janitra
Maknanya perempuan anugerah Tuhan yang cerdas dan berhati mulia.

64. Zulaika Lasut Kamaniya
Maknanya perempuan yang berparas cantik, anggun dan cerdas.

65. Zivaa Zulaika
Maknanya perempuan berparas cantik dan cerdas yang membawa cahaya kehidupan.

66. Emagine Afriani Ladislava
Maknanya perempuan sempurna dan penuh semangat hidup yang berjiwa pemimpin agung.

67. Fareeha Ginanita Kealaina
Maknanya perempuan pembawa kebahagiaan yang pandai menghitung dan berjiwa agung.

68. Fahreta Hemakshi Athalia
Maknanya perempuan cemerlang dan bermata indah yang berjiwa agung serta penuh kemulian hidup.

69. Fanila Daiva Zaneta
Maknanya perempuan anggun yang berjiwa pemimpin dan agung.

70. Femi Janettra Nistana
Maknanya perempuan penuh cinta dan berhati mulia yang penuh keagungan.

71. Fukayna Gayatri Leslawa
Maknanya perempuan cerdas, pandai, dan cantik bagai bidadari yang penuh kemuliaan hidup.

72. Fanha Parameswari Moira
Maknanya anak perempuan berparas cantik, anggun serta berhati mulia yang berjiwa agung.

73. Fazahra Hemavati Akeliela
Maknanya perempuan cantik bagai bidadari bermahkota bunga dan berjiwa pemimpin yang menjadi pemimpim perubahan.

74. Ghina Alindra Cleoma
Maknanya perempuan bersuara merdu yang penuh kemuliaan hidup dan keaguangan jiwa.

75. Gharizah Fraurora Mahisa
Maknanya perempuan bernaluri tajam dan berparas cantik bagai bidadari yang berjiwa agung.

76. Gazbiyya Kamakshi Odelia
Maknanya perempuan berparas cantik bagai bidadari yang pandai menyenangkan dan berjiwa besar.

77. Ghais Maheswari Azimah
Maknanya perempuan pembawa kesejukan dan berparas cantik bagai bidadari yang berjiwa agung.

78. Guita Alindya Valeshia
Maknanya perempuan tangguh, berkepribadian sempurna dan pandai menyenangkan yang berjiwa pemimpin.

Halaman:

Editor: Maksuni Husen

Sumber: Kamus Arti Nama


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah