8 Menu Buka Puasa Kesukaan Rasulullah SAW, Nikmat dan Menyehatkan

- 29 Maret 2023, 19:51 WIB
Ilustrasi menu buka puasa kesukaan Rasulullah SAW.
Ilustrasi menu buka puasa kesukaan Rasulullah SAW. /pexels/Vidal Balielo Jr

KABAR BANTEN - Menyiapkan menu buka puasa menjadi salah satu hal yang menyenangkan namun seringkali kita merasa kebingungan akan menyiapkan hidangan apa lagi.

 

Nah bagaimana kalau menyiapkan menu buka puasa ala Rasulullah SAW? Tahukah Anda ternyata ada menu buka puasa kesukaan Rasulullah SAW.

Menu buka puasa ala Rasulullah SAW ini, selain rasanya yang nikmat tentunya juga menyegarkan dan menyehatkan tubuh.

Umat Islam sudah seharusnya meneladani sikap kebaikan yang dicontohkan oleh nabi Muhammad SAW, termasuk dalam hal berbuka puasa.

Pilihan yang menjadi makanan kesukaan Rasulullah SAW saat berbuka puasa pun menjadi pilihan tepat untuk dijadikan sebagai referensi hidangan berbuka oleh umat Islam.

Tidak sembarang makanan yang menjadi makanan kesukaan Rasulullah SAW ini, tentunya akan memberikan banyak manfaat bagi kesehatan tubuh.

Menu buka puasa kesukaan Rasulullah SAW ini sebagian besar didominasi oleh buah buahan, dan buah buahan ini menjadi sumber nutrisi dan kesegaran yang sangat cocok untuk hidangan berbuka puasa.

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: YouTube Kacamata Dakwah


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x