25 Nama Bayi Perempuan Bahasa Arab Sansekerta, Cantik, Cerdas dan Suci

- 4 Mei 2023, 21:22 WIB
25 Nama Bayi Perempuan Bahasa Arab Sansekerta, Cantik, Cerdas dan Suci
25 Nama Bayi Perempuan Bahasa Arab Sansekerta, Cantik, Cerdas dan Suci /YouTube /Nama Bayi

KABAR BANTEN - Berikut ini rekomendasi nama bayi perempuan bahasa Arab dan Sansekerta bermakna cantik, cerdas dan suci yang memiliki makna terbaik untuk sang buah hati.

 

Memberikan nama bayi perempuan dan laki-laki merupakan salah satu kewajiban orang tua kepada anaknya.

Baca Juga: Rekomendasi Tempat Wisata di Kabupaten Pandeglang yang Keren Untuk Liburan

Seperti dikutip kabarbanten.com dari kanal YouTube Ideasika, berikut ini nama bayi perempuan berasal dari bahasa Arab dan Sansekerta yang memiliki makna terbaik.


1. Syarifah Aghniya Khadeejah artinya anak perempuan yang diharapkan menjadi wanita mulia, terhormat dan kaya raya seperti Siti Khodijah.

2. Naura Maisya Bashirah artinya anak perempuan yang menjadi cahaya kehidupan yang mempesona dan cerdas.

3. Hana Adzkiya Mecca artinya anak perempuan yang suci cerdas dan membawa kebahagiaan bagi orang-orang di sekitarnya.

Halaman:

Editor: Maksuni Husen

Sumber: youtube ideasika


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x