15 Nama Bayi Laki Laki Islami Modern Terbaru, Bermakna Baik, Jujur hingga Terpuji

- 14 Juli 2023, 17:50 WIB
Ilustrasi terkait nama bayi laki laki islami modern terbaru beserta artinya.
Ilustrasi terkait nama bayi laki laki islami modern terbaru beserta artinya. /pixabay.com/id/users/victoria_borodinova-6314823

3. Kin Dhanan Jaya Naja
Memiliki makna, anak laki-laki yang berharga seperti emas kuat dan memiliki jiwa kesatria.

4. Malik Ramiro Ahmad
Memiliki makna, anak laki-laki bagaikan raja yang baik hati selalu berlaku terpuji dan selalu membela keadilan serta mendapatkan berkat dari Tuhan.

5. Kevlar Putra Liandra
Memiliki makna, anak laki-laki terpuji yang bisa bekerja dengan baik dan selalu hidup dalam berkat Tuhan yang maha kuasa.

6. Muhammad Fabian
Memiliki makna, anak laki-laki terpuji dan selalu dirahmati, yang hidup sebagai pelopor kesempurnaan.

 

7. Sebastian Sachdev Rendra
Memiliki makna, anak laki-laki yang jujur, cerdas, selalu hidup dalam keberuntungan dan memiliki sifat yang patut dimuliakan dan dihargai.

8. Novi Yandi Jourdain
Memiliki makna, anak laki-laki yang lahir di bulan November dan berasal dari tanah suci serta diberkahi sikap bijaksana oleh Tuhan.

9. Ruri Nalendra Baldev
Memiliki makna, anak laki-laki yang kuat bahkan sangat berharga bagaikan batu zamrud dan selalu hidup penuh kemasyuran sepanjang hidupnya.

10. Diandra Abhivandya
Memiliki makna, anak laki-laki yang memiliki semangat kedisiplinan tinggi untuk mencapai kesuksesan dan selalu dihormati banyak orang.

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: YouTube Bayi Kembar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah