Hati-hati, Inilah 10 Perkara yang Dapat Mengurangi Pahala dan Ditolaknya Puasa

- 29 Maret 2024, 11:15 WIB
Ilustrasi terkait 10 hal yang dapat mengurangi pahala bahkan ditolaknya puasa kita oleh Allah SWT.
Ilustrasi terkait 10 hal yang dapat mengurangi pahala bahkan ditolaknya puasa kita oleh Allah SWT. /Pexels/michael-burrows

KABAR BANTEN - Ibadah puasa dianggap salah satu ibadah terpenting dalam Islam ini adalah peraktek selama sebulan penuh dimana umat Islam menahan diri dari makanan, minuman dan kebutuhan fisik lainnya dari terbit fajar hingga matahari terbenam.

Naman ada perbuatan-perbuatan yang dapat mengurangi pahala puasa dan perbuatan yang bisa ditolaknya ibadah puasa oleh Allah SWT.

Sehingga penting bagi umat Islam memahami dan menghindari perbuatan-perbuatan yang dapat mengurangi pahala bahkan ditolaknya puasa kita oleh Allah.

Baca Juga: Bagaimana Cara Agar Doa Cepat Dikabulkan dan Tidak Ditolak? Simak Jawaban dari Ustadz Adi Hidayat

Penasaran apa saja perbuatan-perbuatan yang mengurangi pahala puasa?

Berikut 10 hal yang dapat mengurangi pahala puasa sebagaimana dikutip Kabar Banten melalui kanal YouTube NS BOR CHANNEL:

1. Berdusta atau berbohong

Puasa adalah salah satu ibadah yang sangat penting dalam agama Islam, namun ada beberapa tindakan dapat mengurangi pahala puasa, seperti sabda Rasulullah SAW:"barang siapa tidak meninggalkan ucapan dusta dan perbuatan dusta maka Allah tidak membutuhkan dia meninggalkan makan dan minum"(HR. Bukhari Muslim).

2. Memaki atau berbicara kasar

Halaman:

Editor: Yandri Adiyanda

Sumber: YouTube NS BOR CHANNEL


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x