46 Inspirasi Nama Bayi Laki-Laki Islami Berawalan Abdul Bermakna Terpuji, Mulia, Penyayang

12 Oktober 2022, 13:34 WIB
Berikut adalah rekomendasi nama bayi laki-laki islami /Instagram /@enkavephotostudio

KABAR BANTEN – Bagi seorang muslim sudah menjadi kewajiban bagi orang tua untuk memberikan nama kepada si buah hati.

Sebab nama merupakan sebuah doa orang tua kepada si buah hati agar kelak nanti bisa menjadi anak yang bisa membanggakan sesuai dengan nama  yang disematkannya.

Untuk ayah dan ibu yang sedang mencari nama bayi laki-laki untuk si buah hati, berikut inspirasi nama bayi laki-laki berawalan Abdul yang dikutip Kabar Banten dari Buku Nama Bayi Islami.

Baca Juga: Weton Rabu Legi: Hari Naas, Hari Keberuntungan, dan Puncak Kejayaan Menurut Primbon Jawa

1. Abdillah
Merupakan nama bayi laki-laki bermakna Hamba Allah (Abdullah)

2. Abdu
Merupakan nama bayi laki-laki bermakna Yang ahli beribadah (Abbud)

3. Abdul Alim
Meruapakan nama bayi laki-laki bermakna Hamba Allah Yang Mengetahui

4. Abdul Azim
Merupakan nama bayi laki-laki bermakna Hamba Allah Yang Agung

5. Abdul Aziz
Merupakan nama bayi laki-laki bermakna Hamba Allah Yang Mulia

6. Abdul Baqi
Merupakan nama bayi laki-laki bermakna Hamba Allah Yang Kekal

7. Abdul Bari
merupakan nama bayi laki-laki bermakna Hamba Allah Yang Banyak Kebaikan

8. Abdul Fattah
Merupakan nama bayi laki-laki bermakna Hamba Allah Yang Membuka

9. Abdul Ghafur
Merupakan nama bayi laki-laki bermakna Hamba Allah Yang Pengampun

10. Abdul Ghani
Merupakan nama bayi laki-laki bermakna Hamba Allah Yang Kaya

11. Abdul Hadi
Merupakan nama bayi laki-laki bermakna Hamba Allah Yang Memimpin

12. Abdul Hafiz
Merupakan nama bayi laki-laki bermakna Hamba Allah Yang Memelihara

13. Abdul Haiy
Merupakan nama bayi laki-laki bermakna Hamba Allah Yang hidup

14. Abdul Hakim
Merupakan nama bayi laki-laki bermakna Hamba Allah Yang Bijaksana

15. Abdul Halim
Merupakan nama bayi laki-laki bermakna Hamba Allah Yang Lemah Lembut

16. Abdul Hamid
Merupakan nama bayi laki-laki bermakna Hamba Allah Yang Terpuji

17. Abdul Hanan
Merupakan nama bayi laki-laki bermakna Hamba Allah Yang Penyayang

18. Abdul Jabbar
Merupakan nama bayi laki-laki bermakna Hamba Allah Yang Tegas

19. Abdul Jalil
Merupakan nama bayi laki-laki bermakna Hamba Allah Yang Mulia

20. Abdul Jawad
Merupakan nama bayi laki-laki bermakna Hamba Allah Yang Pemurah

21. Abdul Karim
Merupakan nama bayi laki-laki bermakna Hamba Allah Yang Pemurah

22. Abdul Khaliq
Merupakan nama bayi laki-laki bermakna Hamba Allah Yang Mencipta

23. Abdul Latief
Merupakan nama bayi laki-laki bermakna Hamba Allah Yang Lemah Lembut

24. Abdul Majid
Merupakan nama bayi laki-laki bermakna Hamba Allah Yang Mulia

25. Abdul Mannan
Merupakan nama bayi laki-laki bermakna Hamba Allah Yang Memberi Nikmat

26. Abdul MuAti
Merupakan nama bayi laki-laki bermakna Hamba Allah Yang Memberi

27. Abdul Muhaimim
Merupakan nama bayi laki-laki bermakna Hamba Allah Yang Berkuasa

28. Abdul MunIm
Merupakan nama bayi laki-laki bermakna Hamba Allah Yang Memberi Nikmat

29. Abdul Nasir
Merupakan nama bayi laki-laki bermakna Hamba Allah Yang Menolong

30. Abdul Qadir
Merupakan nama bayi laki-laki bermakna Hamba Allah Yang Berkuasa

31. Abdul Qahar
Merupakan nama bayi laki-laki bermakna Hamba Allah Yang Perkasa

32. Abdul Qoyyum
Merupakan nama bayi laki-laki bermakna Hamba Allah Yang Berkuasa

33. Abdul Rahim
Merupakan nama bayi laki-laki bermakna Hamba Allah Yang Penyayang

34. Abdul Rahman
Merupakan nama bayi laki-laki bermakna Hamba Allah Yang Pengasih

35. Abdul Rasyid
Merupakan nama bayi laki-laki bermakna Hamba Allah Yang Bijaksana

36. Abdul Razak
Merupakan nama bayi laki-laki bermakna Hamba Allah Yang Memberi Rezeki

37. Abdul Rouf
Merupakan nama bayi laki-laki bermakna Hamba Allah Yang Pengasih

38. Abdul Samad
Merupakan nama bayi laki-laki bermakna Hamba Allah Yang Memberi Tumpuan

39. Abdul Syukur
Merupakan nama bayi laki-laki bermakna Hamba Allah Yang Bersyukur

40. Abdul Wadud
Merupakan nama bayi laki-laki bermakna Hamba Allah Yang Pengasih

41. Abdul Wafi
Merupakan nama bayi laki-laki bermakna Hamba Allah Yang Setia

42. Abdul Warith
Merupakan nama bayi laki-laki bermakna Hamba Allah Yang Mewarisi

43. Abdulghani

Merupakan nama bayi laki-laki Hamba Allah

44. Abdullah

Merupakan nama bayi laki-laki Hamba Allah

45. Abdurachman
Merupakan nama bayi laki-laki bermakna Hamba Allah yang Pemurah

46. Abdurrachim
Merupakan nama bayi laki-laki bermakna Hamba yang penyayang

Baca Juga: Mitos Makhluk Gaib Bernama Sandekala, Cerita Horor Masyarakat Sunda yang Suka Menculik Anak di Kala Senja

Demikianlah inspirasi nama bayi laki-laki untuk si buah hati ayah dan ibu, semoga informasi ini bermanfaat.***

Editor: Sigit Angki Nugraha

Sumber: Buku Nama Bayi Islami

Tags

Terkini

Terpopuler