Inspirasi Outfit Pria dari Serial Drama Korea Nevertherless, Cocok Digunakan Orang Indonesia

- 9 Agustus 2021, 07:09 WIB
Inspirasi outfit pria dari drama Korea Nevertheless yang cocok untuk pria Indonesia.
Inspirasi outfit pria dari drama Korea Nevertheless yang cocok untuk pria Indonesia. /Tangkap layar Instagram/@jtcbnevertheless/

KABAR BANTEN – Beberapa waktu lalu kabar-banten.com telah merekomendasikan outfit wanita yang terinspirasi dari serial drama Korea (Drakor) Nevertheless, kali ini kami hadirkan rekomendasi outfit yang cocok digunakan pria Indonesia, masih dari serial Drakor Nevertheless.

Tentu saja pilihan outfit pria yang digunakan di serial Drakor Nevertheless ini juga menarik perhatian penonton dan bisa dijadikan inspirasi pria Indonesia dalam berpakaian sehari-hari.

Mengunakan outfit adalah salah satu hal penting untuk digunakan sehari-hari. Outfit dalam serial Drakor Nevertheless bisa dijadikan referensi bagi pria untuk bisa tampil lebih stylish.

Baca Juga: Bosan Pakai Kebaya untuk Kondangan? Cobain Outfit Ini Yuk, Dijamin Bikin Kamu Tampil Lebih Stylish

Beberapa tokoh pemeran pria di serial drama Korea Nevertheless adalah Park Jae-eon, Chae Jong-Hyeop, Kim Min-Gwi, dan Lee Seung Hyub memiliki style berpakaian berbeda.

Mulai dari outfit yang simpel sampai mengunakan outfit yang lebih up to date.

Tentu saja style yang digunakan juga akan cocok untuk digunakan pria Indonesia.

Style ala Korea memang sangat digmari saat ini, bukan hanya pria namu wanitapun memiliki pilihan outfit yang cocok digunakan sehari-hari.

Kali ini kabar-banten.com akan memberikan beberapa inspirasi outfit yang cocok digunakan pria Indonesia dari serial drama Korea Nevertheless. Simak list nya di bawah ini:

1.      Kemeja polos dan celana jeans

Halaman:

Editor: Rifki Suharyadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah