Ingin Coba Treatment Eyelash Extension? Perhatikan Hal-hal ini

- 3 September 2021, 07:20 WIB
Ilustrasi pengunaan eyelash extention dan perawatan yang harus dilakukan.
Ilustrasi pengunaan eyelash extention dan perawatan yang harus dilakukan. /Kabar Banten /Octymarcel Salsabila

KABAR BANTEN – Merawat bulu mata setelah perawatan eyelash extension memang membutuhkan perhatian khusus.
 
Perawatan bulu mata setelah eyelash extension tidak bisa disamakan dengan merawat bulu mata biasanya.

Setelah eyelash extension butuh penanganan khusus dan lebih rumit.

Baca Juga: 6 Arti Bulu Mata Jatuh di Wajah Menurut Primbon Jawa, Apakah Pertanda Ada yang Kangen?

Tentu saja karena eyelash extension memiliki sifat yang dapat merontokan bulu mata asli.

Namun tidak perlu kawatir, kerontokan bulu mata asli bisa kamu kurangi efeknya dengan beberapa tips.
 
Pasalnya saat treatment eyelash extension,bulu mata kita akan di tempel satu persatu dengan bulu mata palsu mengunakan lem.
 
Dilansir kabarbanten.pikiran-rakyat.com dari berbagai sumber. Perawatan setelah melakukan eyelash extension harus dilakukan perawatan khusus agar bulu mata asli tidak ikut tercabut dan akan menimbulkan kebotakan bulu mata.
 
Sebelum eyelash extension sebaiknya sudah mulai melakukan beberapa perawatan.

Sebaiknya sebelum eyelash extension juga harus memperhatikan alergi pada kulit. Serta memilih salon / klinik kecantikan dengan kualitas perawatan yang baik.
 
Kali ini kabarbanten.pikiran-rakyat.com akan memberikan beberapa tips untuk sebelum dan sesudah eyelash extension, simak tipsnya dibawah ini:

 

1. Pastikan bulu mata asli dalam kondisi sehat dan tidak mudah rontok.

2. Pastikan bulu mata asli yang dimiliki cukup banyak dan tidak ada bagian yang botak atau kosong.

3. Pastikan kulit tidak rentan alergi dengan bahan-bahan kimia seperti lem bulu mata.

4. Pilih tempat pemasangan eyelash extension yang sudah dipercaya dan memiliki perawatan yang baik.

Halaman:

Editor: Rifki Suharyadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah