4 Ajaran Bangsa Romawi Ini Bisa Buat Anda Anti Overthinking dan Hidup Bahagia

- 2 Januari 2022, 09:00 WIB
Ilustrasi patung Romawi kuno. 4 Ajaran Bangsa Romawi Ini Bisa Buat Anda Anti Overthinking dan Hidup Bahagia.
Ilustrasi patung Romawi kuno. 4 Ajaran Bangsa Romawi Ini Bisa Buat Anda Anti Overthinking dan Hidup Bahagia. /Tangkapan layar/Pixabay/Engin_Akyurt

Karena ketika kita sedang mengeluh, itu sebenarnya kita tengah mengarahkan energi kita keluar.

Sehingga kita memikirkan faktor eksternal atau hal-hal diluar kontrol kita, maka sebaiknya hindari mengeluh dalam menjalani kehidupan.

2. Hindari memberitahu kepada semua orang tentang pengembangan diri kamu.

Dalam hal ini memberitahu pengembangan maupun kemampuan kita adalah hal yang sebenarnya tidak perlu dilakukan.

Banyak orang melakukan itu untuk membanggakan dan meraih pujian dari orang-orang.

Namun sebenarnya bukan itu tujuannya. Utamanya dalam pengembangan diri adalah untuk diri kita sendiri bukan untuk hal di luar kendali kita yang tentunya itu sangat melelahkan.

3. Lalukan seluruh hal secukupnya.

Dalam konteks ini sebagai ilustrasi adalah ketika kita makan, makanlah secara perlahan dan secukupnya.

Artinya konteks tersebut bisa diterapkan pada kehidupan kita sehari-hari.

Orang yang menerapkan sistem ini akan sadar batasan untuk tahu apa yang cukup untuk mereka dan apa yang berlebihan.

Halaman:

Editor: Yandri Adiyanda

Sumber: YouTube 1%


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah