Khasiat dan Risiko Makan Telur Asin, Menurut Wirawan Hartawan

- 5 Januari 2022, 09:03 WIB
Wirawan Hartawan sedang menjelaskan khasiat dan resiko makan telur asin.
Wirawan Hartawan sedang menjelaskan khasiat dan resiko makan telur asin. /Tangkap layar channel YouTube Hydrofarm TV Indo

 

KABAR BANTEN - Tentu kita sudah tidak asing lagi dengan yang namanya telur asin, namun telur asin selain berkhasiat juga ada risikonya jika dikonsumsi terlalu banyak.

Telur asin biasanya terbuat dari telur ayam ataupun telur bebek. Namun kebanyakan telur asin terbuat dari telur bebek.

Menurut Owner PT. Hydrofarm indonesia Wirawan Hartawan, inilah alasan membuat telur asin dari telur bebek, serta khasiat dan risiko makan telur asin, yang dikutip Kabar Banten dari channel YouTube Hydrofarm TV Indo.

Baca Juga: 5 Pikiran Perlu Kecerdasan Keuangan yang Tidak Diajarkan di Sekolah, Menurut Chandra Putra Negara

1.Telur bebek ukurannya lebih besar daripada telur ayam

2. Kandungan proteinnya lebih banyak
Telur bebek punya lemak atau minyak lebih banyak, supaya telur bagian kuningnya lebih gurih, lebih enak dan lebih wangi.

3. Cangkang telur bebek itu lebih kuat bisa disimpan lebih lama juga tidak gampang pecah.

4. Kandungan kolestrol tinggi
Kalorinya lebih tinggi dibanding telur ayam jadi vitaminnya lebih baik.

Halaman:

Editor: Yomanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah