4 Jenis Buah Ini Sebaiknya Dikonsumsi Pagi dan Siang Hari, Nomor 2 dan 3 Banyak yang Salah

- 24 Januari 2022, 16:46 WIB
Empat jenis buah yang sebaiknya tidak dikonsumsi malam hari.
Empat jenis buah yang sebaiknya tidak dikonsumsi malam hari. / Pixabay

KABAR BANTEN - Untuk memenuhi serat pada tubuh, sebaiknya kita mengkonsumi buah-buahan, namun siapa sangka kalau memakan buah ada aturannya, tidak sembarangan.

Seperti dikutip dari instagram @dietsehatjsr, menyebutkan beberapa jenis buah yang sebaiknya tidak dikonsumsi pada malam hari.

Pertama, buah tomat, sebaiknya dimakan disaat jam-jam peralihan, seperti menjelang siang atau menjelang sore.

Buah tomat cocok untuk snack, karena menyehatkan pencernaan dan meningkatkan metabolisme tubuh.

Apabila dikonsumsi pada pagi hari atau untuk sarapan, manfaat buah tomat akan berganti menjadi hal yang merugikan tubuh.

Karena kandungan asam pada tomat dapat menyebabkan asam lambung naik. Apalagi kalau dimakan ketika kondisi perut kosong.

Baca Juga: Buah Durian, Miliki Banyak Kandungan, Berikut Manfaatnya untuk Kesehatan

Nomor dua, ternyata banyak orang yang salah mengkonsumsinya, yaitu buah pisang.

Seharusnya buah pisang dikonsumsi pada siang hari, karena bisa meningkatkan imunitas pada tubuh, dan menyehatkan kulit.

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: instagram @dietsehatjsr


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x