1549852

5 Weton Pembawa Keberuntungan dan Akan Makmur Jika Berdagang Menurut Primbon Jawa, Salah Satunya Sabtu Wage

- 23 April 2022, 13:59 WIB
Ilustrasi gambar kalender- 5 weton pembawa keberuntungan dan akan makmur jika berdagang menurut primbon Jawa, salah satunya ada Sabtu Wage
Ilustrasi gambar kalender- 5 weton pembawa keberuntungan dan akan makmur jika berdagang menurut primbon Jawa, salah satunya ada Sabtu Wage /Tangkap layar/pixabay.com/pixabay20

Meski demikian, weton Minggu Kliwon memiliki lingkaran pertemanan yang cukup baik dan termasuk sosok yang dermawan karena gemar menolong orang lain.

Di samping itu, weton Minggu Kliwon juga dikenal sebagai seorang yang bijaksana, sederhana, pemaaf, pandai berstrategi, dan bertanggung jawab.

Maka tidak heran dari beberapa watak baik yang dimilikinya itu, bisa membuat weton Minggu Kliwon termasuk weton yang membawa keberuntungan dan akan makmur jika berdagang.

Selain sangat cocok menjadi pedagang, weton Minggu Kliwon pun akan cocok bila bekerja sebagai pemimpin serta pengajar seperti guru, dosen, atau pelatih.

5. Weton Senin Pahing
Senin 4 dan Pahing 9. Jadi neptu weton Senin Pahing ada 13.

Menurut primbon Jawa, weton Senin Pahing akan sangat cocok jika berdagang.

Hal itu pun dapat dilihat berdasarkan perhitungan jumlah neptu wetonnya yaitu 13 dan dikurangi 8, maka hasilnya 5 atau istilah lain dalam perhitungan Jawa jatuhnya di 'tangan'.

Selain itu, weton Senin Pahing juga memiliki watak seperti Lakuning Lintang, yang berarti memiliki watak pendiam dan penyendiri.

Baca Juga: Kumpulan Nama Bayi Perempuan Islami Awalan Huruf A B C, Terbaik dan Beda dengan yang Lain

Di samping itu, weton Senin Pahing dikenal sebagai seorang yang cerdas, menyukai kebersihan, tidak banyak bicara, suka kesunyian, dan berwawasan luas.

Halaman:

Editor: Yomanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah