50 Nama Bayi Laki-laki dan Perempuan Estetik dari Bahasa Indonesia Jarang Digunakan, Awalan Huruf P hingga Z

- 4 Juli 2022, 16:39 WIB
Ilustrasi bayi perempuan menggunakan nama bayi estetik. Berikut ini rekomendasi 50 nama bayi perempuan dan laki-laki estetik dari Bahasa Indonesia yang jarang digunakan.
Ilustrasi bayi perempuan menggunakan nama bayi estetik. Berikut ini rekomendasi 50 nama bayi perempuan dan laki-laki estetik dari Bahasa Indonesia yang jarang digunakan. /Pexels/J Carter

KABAR BANTEN - Bagi pasangan suami istri biasanya memilihkan nama bayi yang unik dan jarang digunakan.

Alasannya, banyak orang tua tidak menginginkan nama yang biasa-biasa saja, agar tidak memiliki nama anak yang pasaran.

Oleh karena itu, berikut ini dikumpulkan beberapa nama bayi laki-laki dan perempuan yang estetik dan indah dari Bahasa Indonesia, yang tentunya jarang digunakan dengan awalan P hingga Z.

Baca Juga: 36 Inspirasi Nama Bayi dari Kata-kata Estetik Bahasa Indonesia Awalan A hingga C Untuk Perempuan dan Laki-laki

Dikutip Kabar Banten dari Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), berikut kumpulan kata-kata estetik dan indah yang cocok untuk jadi inspirasi nama bayi perempuan dan laki-laki.

- Awalan Huruf P

Pancarona: bermacam-macam warna atau pancawarna.

Palamarta: baik hati; ramah.

Panakawan: abdi laki-laki pengiring raja (kesatria).

Halaman:

Editor: Yandri Adiyanda

Sumber: KBBI


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x