10 Pertanyaan Asah Otak Tentang Pengetahuan Umum, Menguji Seberapa Jauh Wawasan Kamu

- 6 November 2022, 10:35 WIB
Ilustrasi sepuluh pertanyaan asah otak tentang pengetahuan umum.
Ilustrasi sepuluh pertanyaan asah otak tentang pengetahuan umum. /Pexels/Vinh Lâm

KABAR BANTEN - Pertanyaan asah otak kali ini membahas tentang pengetahuan umum.

Pertanyaan asah otak yang ditanyakan tentu pernah kalian temukan jawabannya sebelumnya dimana saja.

Mari kita coba mainkan pertanyaan asah otak kali ini.

Baca Juga: 10 Pertanyaan Asah Otak Tentang Pengetahuan Umum yang Wajib Kamu Tahu

Berikut ini ada sepuluh pertanyaan asah otak tentang pengetahuan umum, menguji seberapa jauh wawasan kamu seperti dikutip Kabar Banten dari YouTube cerdas cermat Minggu 6 November 2022.

Pertanyaan pertama apa yang membuat kapal Titanic tenggelam?
A. Dihantam Torpedo
B. Menabrak Karang
C. Menabrak Gunung es
D. Tabrakan dengan kapal

Jawabannya menabrak gunung es.

Pertanyaan kedua berapa umur bumi kira-kira?
A. 6 juta tahun
B. 4 juta tahun
C. 6,4 miliar tahun
D. 4,6 miliar tahun

Jawabannya 4,6 miliar tahun.

Pertanyaan ketiga makhluk mitos merlion merupakan maskot nehara resmi negara mana?
A. Portugal
B. Prancis
C. Singapura
D. Kanada

Jawabannya Singapura.

Baca Juga: Tingkatkan Keterbukaan Informasi Publik, Untirta Perkuat Kolaborasi

Pertanyaan keempat jenis apel apa yang ada digambar berikut?
A. Mutiara merah muda
B. Mutiara perak
C. Mutiara merak
D. Mutiara bunga.

Jawabannya mutiara merah muda.

Pertanyaan kelima Unta adalah hewan nasional negara mana?
A. Yordania
B. Oman
C. Yaman
D. Arab Saudi

Jawabannya Arab Saudi.

Pertanyaan keenam apa yang biasanya dikirim oleh merpati pos?
A. Uang
B. Parcel
C. Pesan
D. Buku

Jawabannya Pesan.

Pertanyaan ketujuh chlorella adalah genus yang mana dari pilihan berikut?
A. Mineral
B. Ganggang hijau
B. Ikan
C. Kupu kupu

Jawabannya Ganggang hijau.

Pertanyaan kedelapan menurut Guinness world Records, dimanakah Oasis mandiri terbesar di dunia?
A. Gaberound, Libiya
B. Sewa, Egypt
C. Al Ahsa, Arab Saudi
D. Tafilalt, Maroko

Jawabannya Al Ahsa, Arab Saudi.

Baca Juga: 15 Nama Bayi Laki laki Islami Modern yang Lahir di Bulan November Pantang Menyerah, Dermawan dan Kuat

Pertanyaan kesembilan fakta manakah yang benar tentang danau balkhash yang berlokasi di Kazakhstan?
A. Danau Terdalam di dunia
B. Danau terpanjang di dunia
C. Danau terkecil di dunia
D. Danau yang airnya sebagian tawar dan sebagian asin

Jawabannya Danau yang airnya sebagian tawar dan sebagian asin.

Pertanyaan kesepuluh apa itu herpetologi?
A. Ilmu tentang amfibi dan reptil
B. Ilmu tentang serangga
C. Ilmu tentang burung
D. Ilmu tentang hewan

Jawabannya ilmu tentang amfibi dan reptil.

Demikian sepuluh pertanyaan asah otak tentang pengetahuan umum, menguji seberapa jauh wawasan kamu. Hayo berapa pertanyaan yang berhasil kalian jawab? ***

Editor: Yomanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah