Gokil, Inilah 5 Fakta Unik dan Ajaib Tentang Kopi yang Bikin Kamu Melongo dan Takjub

- 18 Januari 2023, 14:52 WIB
Potret secangkir kopi, dimana kopi memiki fakta unik dan ajaib yang bisa bikin melongo dan takjub / Tangkapan Layar / Instagram @sepeda.kuliner
Potret secangkir kopi, dimana kopi memiki fakta unik dan ajaib yang bisa bikin melongo dan takjub / Tangkapan Layar / Instagram @sepeda.kuliner /

KABAR BANTEN – inilah 5 fakta unik dan ajaib tentang kopi yang bikin kamu melongo dan takjub.

Siapa yang tidak mengenal kopi? Minuman satu ini memang sangat digemari oleh hampir seluruh orang di dunia.

Aromanya yang khas membuat kopi menjadi salah satu minuman paling favorit di muka bumi.

Baca Juga: Pemprov Banten Punya Utang Bekas Pembangunan BIS, ini Saran Ketua Umum PB Mathlaul Anwar 

Kopi adalah minuman hasil seduhan biji kopi yang telah disangrai dan dihaluskan menjadi bubuk.

Kopi juga merupakan salah satu komoditas di dunia yang dibudidayakan lebih dari 50 negara dan menjadi komoditas terbesar ke 2 di dunia yang diperdagangkan, menjadikan komoditas ini memiliki fakta unik dan ajaib tentang kopi.

Dua Varietas pohon kopi yang dikenal secara umum yaitu Kopi Robusta (Coffea Caneofera) dan Kopi Arabika (Coffea Arabica).

Baca Juga: Inilah 10 Tempat Wisata Viral, Populer dan Instagenik di Semarang Jawa Tengah, Cocok Libur Imlek 2023 

Awal ditemukannya kopi adalah pemggembala-gembala di Ethiopia yang pertama kali menyadari tentang efek kafein setelah melihat kambing-kambing yang mereka gembalakan bergerak sangat lincah, bahkan seperti menari, setelah memakan biji-biji kopi.

Halaman:

Editor: Sigit Angki Nugraha

Sumber: Instagram @mediasehatku


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x