Kenali 6 Tipe Empati ini, Salah Satunya Empati Hewan yang Bisa Berkomunikasi Dengan Hewan

- 9 April 2023, 14:42 WIB
Ilustrasi gambar 6 simbol sebagai tes visual untuk mengetahui tipe empati/Tangkapan Layar/yourtango
Ilustrasi gambar 6 simbol sebagai tes visual untuk mengetahui tipe empati/Tangkapan Layar/yourtango /

Kamu juga mungkin sedang berhubungan dengan profesi yang berkaitan dengan alam seperti taman, cagar alam, dan hutan. 

Kamu memahami tanaman lebih dari siapapun dan mengetahui tanaman mana yang tepat untuk suatu tempat.

Kamu dapat terhubung ke pohon dan bahkan mendapatkan bimbingan darinya. Menghabiskan waktu dengan duduk di dekat pohon, dan bisa memberi wawasan tentang kehidupanmu. 

Tanaman membutuhkan bimbingan dan perawatan, untuk bertahan hidup.

2. Empati Hewan

Tipe empati ini adalah orang yang berkemampuan dapat berkomunikasi dengan hewan. 

Kamu mungkin pernah mempelajari fisiologi hewan dan terlibat dalam profesi yang berkaitan untuk merawat hewan. 

Pertimbangkan mengikuti pelatihan menjadi dokter hewan jika kamu belum melakukannya. 

Ini akan membantu memaksimalkan yang terbaik untukmu.

Kamu bisa memahami kebutuhan hewan, juga menghabiskan sebagian besar waktu dengan mereka, dan dengan mudah mendeteksi jika ada yang salah dengan mereka, dan tahu untuk mengatasinya.

Halaman:

Editor: Sigit Angki Nugraha

Sumber: YourTango


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah