Resep Apem Gula Jawa, Mekar Manis dan Lembut Cocok Disajikan Cemilan Istimewa

- 20 Juni 2023, 18:49 WIB
Resep Apem Gula Jawa, Mekar Manis dan Lembut Cocok Disajikan Cemilan Istimewa
Resep Apem Gula Jawa, Mekar Manis dan Lembut Cocok Disajikan Cemilan Istimewa /Facebook /Chef Renata Moeloek

KABAR BANTEN - Apem gula Jawa merupakan makanan khas Indonesia yang memiliki rasa manis dan lembut. 

Dengan bahan-bahan yang diperlukan sangat mudah untuk didapatkan, Apem Gula Jawa ini bisa dijadikan pilihan untuk bahan berjualan makanan.

Baca Juga: 7 Camping Ground Paling Seru di Lampung, Temukan Kesejukan dan Keindahan yang Memesona

Seperti dikutip Kabar Banten dari akun Facebook Chef Renata Moeloek, berikut resep dan cara membuat Apem Gula Jawa.

Bahan-bahan :

1. tepung beras 150 gram
2. tepung terigu 100 gram ( protein sedang )
3. air kelapa 175 ml
4. gula jawa 150 gram
5. ragi instan 1/2 sdt
6. daun pandan 1 lembar
7. garam 1/2 sdt
8. Santan 180 ml
9. bumbu spekuk 1 sdt
10. baking powder 1 sdt...

Bahan Tawuran:

1. garam 1/4 sdt
2. kelapa parut 100 gram
3. daun pandan 1 lembar.

Cara Membuat :

Halaman:

Editor: Maksuni Husen

Sumber: Facebook Chef Renata Moeloek


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x