36 Nama Bayi Perempuan Bahasa Jawa yang Cantik dan Unik, 2 Kata, Bermakna Baik Hati, Anggun dan Terampil

- 7 Agustus 2023, 16:57 WIB
Ilustrasi bayi berkaitan dengan Nama Bayi Perempuan Bahasa Jawa yang Cantik dan Unik
Ilustrasi bayi berkaitan dengan Nama Bayi Perempuan Bahasa Jawa yang Cantik dan Unik /Nila Racigan/Pexels

KABAR BANTEN - Bagi orang tua yang sedang mencari rangkaian nama untuk calon buah hatinya, 36 nama bayi perempuan Bahasa Jawa yang cantik dan unik di bawah ini bisa jadi inspirasi untuk anda.

 

 

Selain gak pasaran, 36 nama bayi perempuan Bahasa Jawa yang cantik dan unik ini memiliki arti dengan makna terbaik yang terangkai dalam 2 kata dan bisa disisipkan nama keluarga di bagian tengah atau akhir.

Makna tersebut di antaranya adalah baik hati, anggun, terampil, dan berwawasan luas, inilah 36 nama bayi perempuan Bahasa Jawa yang cantik dan unik.

Diharapkan, makna yang terkandung dalam setiap rangkai kata nama di bawah ini dapat menuntun buah hati anda menjadi putri terbaik yang dapat membanggakan anda dan keluarga.

Dikutip kabarbanten.pikiran-rakyat.com dari kanal YouTube Inspirasi Nama Bayi, 36 Nama Bayi Perempuan Bahasa Jawa yang Cantik dan Unik, 2 Kata, Bermakna Baik Hati, Anggun, Terampil, dan Berwawasan Luas.

 

 

1. Arjani Lestari

Artinya, seorang perempuan yang memiliki kehidupan yang penuh kegembiraan dan kemakmuran.

2. Teodora Fouziyya

Artinya, seorang perempuan anugerah Tuhan yang selalu anggun dan istimewa.

3. Dorotty Ghaisani

Artinya, seorang perempuan anugerah Tuhan yang berparas cantik.

4. Vandana Mahiswara

Artinya, seorang perempuan yang mulia karena selalu bersyukur dan berdoa.

5. Ajeng Ardianti

Artinya, perempuan cantik berhati mulia yang berjiwa tangguh.

6. Dita Mahaeswari

Artinya, seorang perempuan anugerah Tuhan yang berparas cantik bagai bidadari.

7. Tasmirah Eliana

Artinya, seorang perempuan cantik layaknya permata yang memiliki pemikiran maju.

8. Endah Helmawati

Artinya, perempuan berparas cantik yang berjiwa seni.

9. Arthawidya Nayaka

Artinya, seorang perempuan yang pandai dan baik hati, kelak akan menjadi pemimpin.

10. Nindita Resyakila

Artinya, seorang perempuan yang unggul dan selalu menjadi lebih baik karena memiliki semangat yang tinggi.

11. Dhiya Ardiningru

Artinya, seorang perempuan yang menjadi penerang karena suci hatinya dan baik budinya.

12. Vandana Apsarini

Artinya, seorang perempuan cantik yang selalu bersyukur dan berdoa.

13. Dyah Widyawati

Artinya, seorang perempuan yang cantik dan memiliki ilmu yang banyak.

14. Handayani Bestari

Artinya, seorang perempuan yang pandai dan terampil sehingga memberi banyak manfaat bagi orang sekitar.

15. Hapsari Darmaya

Artinya, seorang perempuan cantik yang membawa keselamatan bagi keluarga.

16. Janale Lanita

Artinya, seorang perempuan anugerah Tuhan yang penuh cinta dan setia.

17. Chalinda Alrescha

Artinya, perempuan anugerah Tuhan yang cemerlang bagai bintang.

18. Atika Nafiah

Artinya, seorang perempuan yang percaya Tuhan dan berguna bagi orang banyak.

19. Mariama Diatmika

Artinya, seorang perempuan anugerah Tuhan yang berhati baik dan pendiam.

20. Manda Ardiningrum

Artinya, perempuan berhati bersih dan penuh kebaikan yang pandai menggembirakan.

21. Emilia Ariani

Artinya, seorang perempuan dengan masa depan cerah dan berhati muda.

22. Listiani Manika

Artinya, seorang perempuan cantik dan berharga layaknya batu permata.

23. Hartina Saraswati

Artinya, seorang perempuan yang sangat berarti bagi banyak orang karena memiliki pengetahuan yang luas.

24. Kenes Anditya

Artinya, seorang perempuan yang memiliki kepribadian mempesona, lincah, dan berprestasi.

25. Asmawati Maryanti

Artinya, seorang perempuan yang terkenal akan kecantikan dan kecerdasannya.

26. Niken Santika

Artinya, seorang perempuan cantik yang membawa kedamaian bagi banyak orang.

27. Kayshila Daryani

Artinya, seorang perempuan yang selalu berbuat baik dan menjaga kesuciannya.

28. Widyawati Hastanti

Artinya, seorang perempuan yang memiliki wawasan luas, cantik, dan pekerja keras.

29. Tarasari Bintari

Artinya, seorang perempuan cantik bagai rangkaian bunga dan penuh semangat.

30. Adine Dianti

Artinya, seorang perempuan istimewa yang memiliki kelembutan hati.

31. Imas Chalya

Artinya, seorang perempuan yang lahir dengan sempurna tanpa cacat dan memiliki kebijaksanaan.

32. Syakia Yetri

Artinya, seorang perempuan yang selalu bahagia karena kebijaksanaan dan kepandaiannya.

33. Keshwari Daryani

Artinya, seorang perempuan yang menjadi penyejuk keluarganya karena kebijaksanaannya.

34. Darsirah Gantari

Artinya, seorang perempuan yang membawa kedamaian dan selalu menyinari orang sekitar.

35. Cendrawati Indri

Artinya, seorang perempuan cantik yang memiliki daya pikir yang cemerlang.

36. Garwita Hardiyanti

Artinya, seorang anak perempuan yang menjadi kebanggaan orang tua dan memiliki hati yang baik.

Demikian 36 Nama Bayi Perempuan Bahasa Jawa yang Cantik dan Unik, 2 Kata, Bermakna Baik Hati, Anggun, Terampil, dan Berwawasan Luas. Semoga bermanfaat dan menginspirasi.***

 

Editor: Sigit Angki Nugraha

Sumber: Youtube Inspirasi Nama Bayi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x