5 Rekomendasi Film Bertema Perjuangan, Buka Wawasan Sejarah Bangsa Indonesia

- 18 Agustus 2023, 07:30 WIB
Teaser Film Kartini 2007.
Teaser Film Kartini 2007. /Tangkapan layar Kanal YouTube Legacy Pictures/

KABAR BANTEN - Agustus menjadi momen untuk kita mengenang jasa pahlawan. Salah satunya dengan menonton film-film bertema perjuangan.

 

Film-film bertema perjuangan bisa menambah pengetahuan kita tentang sejarah bangsa Indonesia di masa lalu, kamu bisa nonton film bersama keluarga ataupun teman.

Berikut 5 rekomendasi film-film bertema perjuangan dan kemerdekaan yang bisa Sobat SMP saksikan. Dikutip kabarbanten.pikiran-rakyat.com dari laman ditsmp.kemdikbud.go.id:

Baca Juga: Film Catatan Si Boy Tayang 17 Agustus di Bioskop, Dibintangi Angga Yunanda, Syifa Hadju, Hingga Rebecca Kloper

1. Merah Putih (2009)

Film Merah Putih merupakan kerja sama antara rumah produksi dalam negeri dan luar negeri. Film ini dirilis pada tahun 2009 dan bercerita tentang Agresi Belanda I pada tahun 1947.

Merah Putih diperankan dengan apik oleh Lukman Sardi, Donny Alamsyah, Teuku Rifnu, Zumi Zola dan Darius Sinathrya. Merah Putih adalah yang film pertama dari trilogi film bertema perjuangan lainnya, yaitu Darah Garuda (2010) dan Hati Merdeka (2011).

Halaman:

Editor: Rifki Suharyadi

Sumber: ditsmp.kemdikbud.go.id/


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah