5 Tips Aman Ngemil di Malam Hari yang Bebas Gemuk

- 28 Februari 2024, 15:30 WIB
Ilustrasi terkait tips aman ngemil di malam hari yang bebas gemuk.
Ilustrasi terkait tips aman ngemil di malam hari yang bebas gemuk. /Pexels/Gustavo-fring

KABAR BANTEN - Pada saat malam hari memang paling asyik untuk menikmati makanan atau camilan favorit, tapi banyak yang beranggapan kalau ngemil di malam hari ini yang membuat berat badan naik.

Dimana saat berat badan naik itulah yang dikhawatirkan banyak orang, oleh sebab itu, ada beberapa tips yang bisa dilakukan ketika ngemil di malam hari tanpa harus khawatir akan efek buruk pada berat badan.

Lantas bagaimana tips aman ngemil di malam hari tanpa harus khawatir akan efek buruknya yang membuat kesehatan menurun serta masalah pada berat badan.

Baca Juga: Jenis Keripik yang Bikin Kamu Mengembang dan Gemuk, Salah Satunya Makanan Khas Banten, Yuk Kurangin Ngemil

Sebagaimana dikutip melalui laman Instagram @riyanhendrikmarzuki, berikut adalah tips aman ngemil di malam hari yang bebas gemuk.

1. Pilihlah makanan yang rendah kalori namun bernutrisi

Jika kamu harus makan tengah malam karena terlalu lapar, hal pertama yang mesti diperhatikan adalah makan apa yang dikonsumsi.

Pastikan kamu memilih makanan yang rendah kalori dan bernutrisi, beberapa contoh makanan yang bisa dikonsumsi seperti sayuran dan buah-buahan.

Sayuran dan buah-buahan tidak hanya rendah kalori dan mengandung nutrisi penting, selain itu juga kaya serat yang membantu kamu merasa kenyang lebih lama, dengan begitu kamu tidak perlu nambah cemilan lainnya

Halaman:

Editor: Yandri Adiyanda

Sumber: Instagram @riyanhendrikmarzuki


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x