1549852

Inilah 7 Kesamaan Yogyakarta dan Bukittinggi, Salah Satunya Pernah Jadi Ibu Kota Indonesia

- 4 Mei 2024, 12:30 WIB
Ilustrasi terkait kesamaan Yogyakarta dan Bukittinggi yang tidak disadari baik dari kuliner, ikonik dan pernah menjadi Ibu kota Indonesia.
Ilustrasi terkait kesamaan Yogyakarta dan Bukittinggi yang tidak disadari baik dari kuliner, ikonik dan pernah menjadi Ibu kota Indonesia. /Tangkapan Layar/YouTube Creative Hamdi

Hal tersebut mendorong para pemimpin untuk melakukan pemindahan ibu kota dengan cepat ke Yogyakarta pada tanggal 4 Januari 1946.

Keputusan tersebut disambut oleh Sultan Hamengkubuwono IX yang pada saat itu sedang berkuasa.

Namun, Yogyakarta kemudian malah diserang oleh pasukan militer Belanda pada tanggal 19 Dese1948.

Pada saat Yogyakarta diduduki oleh pasukan militer Belanda selama agresi militer ke dua, kondisi mendesak tersebut membuat ibu kota harus dipindahkan.

Kemudian Bukittinggi yang dipilih sebagai pusat pemerintahan sementara, terlebih lagi pada saat itu Presiden Soekarno dan wakil presiden Muhammad Hata ditangkap dan diasingkan ke Pulau Bangka.

Seingat tanggung jawab untuk membentuk pemerintahan darurat tersebut jatuh pada Menteri Kemakmuran yakni Syafruddin Prawiranegara yang saat itu berada di Bukittinggi.

Kota Bukittinggi saat itu pernah menjadi ibu kota pemerintahan darurat Republik Indonesia atau PDRI dari Desember 1948 hingga kembalinya pemerintahan sah ke Yogyakarta pada Jumi 1949.

2. Bukittinggi dan Yogyakarta diapit oleh gunung yang aktif.

Tahu kah kamu bahwa kedua kota ini sama-sama diapit oleh gunung yang aktif, di Bukittinggi ada Gunung Marapi yang sangat aktif, sedangkan di Yogyakarta ada Gunung Merapi yang juga masih aktif hingga sekarang.

Diketahui kedua gunung yang masih aktif itu sama-sama menjadi ikon dari kedua kota tersebut, meskipun secara administratif gunung itu tidak terletak di kota tersebut.

Halaman:

Editor: Yandri Adiyanda

Sumber: YouTube Creative Hamdi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah