Wah Info Keren Nih! Cara Merawat Celana Jeans Agar Tetap Awet

- 14 Juni 2024, 14:35 WIB
Ilustrasi terkait cara merawat celana jeans agar tetap awet.
Ilustrasi terkait cara merawat celana jeans agar tetap awet. /Pexels/micaasato

KABAR BANTEN - Tahukah kamu celana jeans merupakan salah satu jenis fashion yang banyak disukai orang, baik pria ataupun wanita dan itu wajib kamu miliki.

Seiring perkembangan fashion saat ini, desain celana jeans memang tidak lekang oleh waktu dan cocok kamu padankan dengan atasan apa saja.

Nah, agar koleksi celana jeans kesayangan kamu tetap awet kamu harus tahu bagaimana cara merawat celana jeans yang tepat dan benar.

Baca Juga: Inilah 7 Tips Jadi Menantu Kesayangan Mertua

Terkadang banyak orang yang tidak tahu atau salah merawatnya, sehingga warna celana jeans koleksinya jadi mudah pudar dan rusak.

Untuk menghindari hal itu, sebagaimana dikutip Kabar Banten melalui Instagram @serbahargamurahsampit, berikut adalah cara merawat celana jeans agar tetap awet.

1. Jangan Mencuci Celana Jeans Menggunakan Mesin Cuci

Tahukah kamu jika terlalu sering mencuci celana jeans menggunakan mesin cuci akan membuat koleksi celana jeans kesayangan kamu jadi cepat pudar dan melar.

Agar warna celana jeans kamu tidak pudar dan melar, kamu cukup mencucinya menggunakan detetjen tanpa pemutih, kemudian bilas dan jemur.

Halaman:

Editor: Yandri Adiyanda

Sumber: Instagram @serbahargamurahsampit


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah