Dikenal Kejam dan Tak Berbelas Kasih, Kim Jong Un Dicintai Warga Palestina, Kok Bisa?

- 29 Juli 2021, 07:03 WIB
Kolase foto, tampak seorang anak Palestina saat meniru poster Kim Jong Un di salah satu fasilitas umum di Palestian.
Kolase foto, tampak seorang anak Palestina saat meniru poster Kim Jong Un di salah satu fasilitas umum di Palestian. /Tangkap layar instagram/@kimjongun_official_dprk/

Meski banyak media luar negeri yang memberitakan miring terhadap Kim Jong Un, dan Korea Utara, namun Palestina tak menghiraukannya.

Baca Juga: 5 Inspirasi Nama Anak dengan Kearifan Lokal tapi Bergaya Korea

Sebab selama ini, Korea Utara selalu membantu Palestina dalam memerangi tentara Israel yang dengan keji melukai, bahkan menghancurkan rumah beserta seisinya dengan bom, dan tembakan tentara zionis.

Di mata rakyatnya, Kim Jong Un merupakan seorang pemimpin yang tegas dan karismatik.

Meski hampir seluruh dunia menyatakan Kim Jong Un bengis, ternyata dia memiliki jiwa kemanusiaan yang tinggi.***

Halaman:

Editor: Rifki Suharyadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x