9 Rekomendasi Tempat Wisata di Banten, Pegunungan, Religi dan Sejarah

- 9 September 2022, 19:03 WIB
Salah satu sudut kawasan Landmark tulisan Pandeglang yang berada di Gunung Karang yang merupakan salah satu tempat wisata di Banten..
Salah satu sudut kawasan Landmark tulisan Pandeglang yang berada di Gunung Karang yang merupakan salah satu tempat wisata di Banten.. /Tangkapan Layar /YouTube Saecu Rizal

KABAR BANTEN – Tempat wisata di Banten terdiri dari berbagai destinasi yang berada di setiap kabupaten kota.

Berbagai tempat wisata di Banten, dari pegunungan, pantai, belanja, religi hingga sejarah, hampir setiap akhir pekan dikunjungi wisatawan.

Dari banyaknya tempat wisata di Banten tersebut, berikut rekomendasi sejumlah destinasi wisata pegunungan, religi dan sejarah di Banten:  

1. Negeri di Atas Awan

Negeri di Atas Awan, mendengar namanya saja sudah terbayang akan keindahan panorama yang tersaji.

Bayangan Negeri di Atas Awan sudah menggoda imajinasi bagi yang mendengar dan ingin mengunjungi tempat wisata yang sedang viral di Kabupaten Lebak Banten ini.

Banyak warga dari berbagai daerah sangat tergoda mengunjungi obyek wisata Negeri di Atas Awan di Kabupaten Lebak Banten tersebut.

Lokasi obyek wisata gunung luhur atau yang lebih populer Negeri di Atas Awan, terletak di Desa Citorek, Kecamatan Muhara, Kabupaten Lebak, Banten.

Pemandangan yang bisa dinikmati dari lokasi tempat wisata alam Pondok Tunggul Joglo di Kabupaten Lebak Banten.
Pemandangan yang bisa dinikmati dari lokasi tempat wisata alam Pondok Tunggul Joglo di Kabupaten Lebak Banten. YouTube DTM Studio

Halaman:

Editor: Kasiridho


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah